North West Derby: Semua Berawal dari Kanal Kapal Manchester

Panasnya rivalitas Liverpool dan Manchester United bukan terjadi semata karena sepak bola.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 16 Desember 2018
North West Derby: Semua Berawal dari Kanal Kapal Manchester
Sir Alex Ferguson di North West Derby (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – “The Liverpool gentleman and the Manchester man”. Klasik. Itulah ejekan di masa lalu ketika menggambarkan kehidupan dua kota yang tadinya menjadi bagian Lancashire, Liverpool dan Manchester.

Pada era revolusi industri (medio 1760 sampai di antara 1820 dan 1840), tiap kota dan daerah di Inggris saling bersaing untuk jadi yang terbaik dari sisi ekonomi. Liverpool dan Manchester pun demikian. Liverpool, dengan kelebihan sisi geografis yang berada di pinggiran pantai Inggris, memegang kendali pelabuhan terbesar se-Britania Raya.

Segala aktivitas terjadi di sana: impor dan ekspor barang hingga menjadi tempat singgah kapal-kapal besar dari luar negeri. Manchester tidak memiliki kemewahan pelabuhan seperti Liverpool. Mereka mengimbanginya dengan fokus bidang yang bergerak di tekstil dan kapas.

Liverpool dengan kesibukannya di area pelabuhan dan Manchester dengan fashion yang mereka miliki. Persaingan keduanya untuk jadi kota yang terbaik di Inggris mencapai klimaks di tahun 1894. Pembangunan Kanal Kapal Manchester menjadi titik awal sejarah besar kedua kota.

Baca Juga:

Liverpool Vs Man United, Mourinho Ingatkan Klopp Pentingnya Meraih Trofi

Liverpool Vs Manchester United, Jurgen Klopp Respons Nyinyiran Jose Mourinho

Kanal Kapal Manchester di tahun 1894

Manchester jengah dengan dominasi Liverpool yang punya pelabuhan terbaik di Inggris, hingga mereka ‘seenaknya’ menainkkan biaya ekspor dan impor. Kanal Kapal Manchester pun dibuat dan nyatanya ‘mematikan’ bisnis di pelabuhan Liverpool.

Kanal Kapal Manchester membuka jalan bagi jual-beli, barter, perdagangan, dan keluar-masuknya kapal asing ke Kota Manchester, tanpa harus melalui pelabuhan Liverpool.

Hanya dalam kurun waktu tiga bulan menjelang pertemuan pertama dua tim perwakilan Liverpool dan Manchester, Liverpool FC dan Newton Heath, perseteruan terjadi antara kelas pekerja pelabuhan Liverpool dengan buruh Manchester. Titik itulah yang mengawali istilah “North West Derby” yang bisa diterjemahkan menjadi Derby Barat Laut.

Breaking News Manchester United Liverpool Premier League
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Inter Milan dan Napoli bentrok dalam laga krusial Serie A. Persaingan papan atas memanas! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi penentu kemenangan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menghadapi ujian berat saat bertandang ke markas Fiorentina di Serie A. Rossoneri rawan tergelincir! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Bagikan