Premier League

Ngebet Pindah ke Manchester United, Matthijs De Ligt Tolak Tawaran Liverpool dan PSG

Ngebet pindah ke Manchester United, Matthijs De Ligt ogah terima tawaran Liverpool dan PSG
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 06 Juli 2024
Ngebet Pindah ke Manchester United, Matthijs De Ligt Tolak Tawaran Liverpool dan PSG
Matthijs de Ligt (X Stretford Paddock)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek asal Belanda, Matthijs de Ligt, dikabarkan sangat tertarik pindah ke Manchester United pada jendela transfer musim panas 2024. Bahkan, penggawa Bayern Munchen itu telah menolak tawaran Liverpool dan Paris Saint-Germain demi menuju Old Trafford.

Erik ten Hag mencari bek baru setelah Manchester United berpisah dengan Raphael Varane. Selain itu, Setan Merah dikabarkan akan menjual Harry Maguire jika ada tawaran menggiurkan.

Baca Juga:

Suporter Bayern Munchen Bikin Petisi, Transfer Matthijs De Ligt ke Manchester United Terancam Gagal

PSG Ganggu Manchester United dalam Perburuan Matthijs de Ligt

Matthijs De Ligt Respons Tawaran Manchester United

Awalnya, Man United memburu bek Everton, Jarrad Branthwaite. Namun, Man United mundur setelah tawaran 43 juta pounds ditolak Everton.

Kini, Manchester United memburu tanda tangan Matthijs de Ligt. Kabar dari Jerman mengatakan eks Ajax Amsterdam itu tidak masuk dalam rencana Vincent Komany.

De Ligt menyambut tawaran Manchester United dengan tangan terbuka. Ia tertarik bereuni dengan Erik ten Hag di Old Trafford.

Matthijs de Ligt (X Fabrizio Romano)

Bahkan, De Ligt dikabarkan bersedia menerima upah lebih kecil dari yang diterima saat ini. Ia juga tidak mempermasalahkan posisi Man United yang gagal berlaga di Liga Champions.

Menurut laporan Bild, tekad kuat Matthijs de Ligt membela Manchester United semakin terlihat setelah sang bek menolak proposal dari Liverpool dan PSG. Bagi De Ligt, saat ini prioritas adalah pindah ke Man United.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Selain Matthijs de Ligt, Manchester United juga mengincar pemain asal Belanda lainnya. Pemain tersebut adalah striker Bologna, Joshua Zirkzee. Sang striker memiliki klausul pelepasan pada angka 34 juta pounds.

Matthijs de Ligt Manchester United Breaking News Bayern munchen Liverpool Paris Saint-Germain
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Bagikan