Bursa Transfer
Newcastle United Ajukan Tawaran Resmi untuk Benjamin Sesko, Eddie Howe Kecam Alexander Isak
BolaSkor.com - Newcastle United mengajukan tawaran resmi untuk merekrut penyerang RB Lepzig Benjamin Sesko.
Langkah ini diambil di tengah masa depan Alexander Isak yang masih belum pasti.
Seperti dikabarkan ESPN, Newcastle mempercepat negosiasi dengan Leipzig untuk merekrut Sesko yang juga diincar Manchester United.
Media Inggris melaporkan nilai penawaran yang dilayangkan Newcastle mencapai 69,7 juta poundsterling.
Baca Juga:
Tawaran Ditolak Newcastle United, Liverpool Bisa Mundur dalam Perburuan Alexander Isak
Alexander Isak Tidak Ikut Tur Pramusim Newcastle United di Asia
Eddie Howe Yakin Alexander Isak Akan Bertahan di Newcastle United
View this post on Instagram
Penawaran tersebut kabarnya dilakukan Newcastle setelah mereka menolak tawaran sebesar 110 juta pound untuk Isak dari Liverpool.
Howe Kecam Isak
Yusuf Abdillah
10.056
Berita Terkait
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini