Nama Baru untuk Pertahanan Manchester United

Tak ingin pilihan terbatas, Man United memasukkan Dan-Axel Zagadou dalam daftar.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 13 November 2020
Nama Baru untuk Pertahanan Manchester United
Dan-Axel Zagadou (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United dikabarkan sedang memantau bek Borussia Dortmund, Dan-Axel Zagadou. The Red Devils membutuhkan tambahan amunisi di lini belakang.

Sektor pertahanan masih menjadi pekerjaan rumah Manchester United. Di Premier League saja, The Red Devils kebobolan 14 gol. Untuk tim yang menargetkan papan atas, kondisi tersebut sulit diterima.

Saat ini, Ole Gunnar Solskjaer mengandalkan duet Harry Maguire dan Victor Lindelof sebagai pilihan utama. Namun, kedua pemain itu juga belum menunjukkan penampilan seperti yang diharapkan.

Baca Juga:

Kreativitas Klub-klub Eropa dalam Meriahkan Peringatan Hari Pahlawan

Gara-gara Harry Kane, Mauricio Pochettino Dianggap Cocok Melatih Manchester United

Komputer Super Prediksi Klasemen Akhir Premier League: Liverpool Juara, Manchester United Papan Tengah

Dan-Axel Zagadou

Tak heran, Manchester United memutuskan terjun ke bursa transfer musim dingin 2020 untuk mencari bek baru. Man United tidak ingin membuang waktu hingga akhir musim karena kondisi mendesak.

Man United sempat dikaitkan dengan sejumlah pemain belakang kuat seperti Dayot Upamecano dan Kalidou Koulibaly. Tak ingin pilihan terbatas, Man United memasukkan Dan-Axel Zagadou dalam daftar.

Sang bek telah menjadi pemain andalan Borussia Dortmund. Meski baru berusia 21 tahun, Dan-Axel Zagadou tampil dalam 60 pertandingan.

Dan-Axel Zagadou dikenal sebagai pemain bertahan yang tak kenal kompromi. Kekuatan fisik menjadi satu di antara keunggulan sang bek. Ia juga sulit dikalahkan dalam duel udara.

Akan tetapi pada musim ini Dan-Axel Zagadou belum unjuk gigi. Sang pemain sedang dalam masa perawatan akibat cedera yang dialami sejak musim lalu.

Borussia Dortmund mendatangkan Dan-Axel Zagadou secara cuma-cuma pada musim panas 2017. Saat ini, harga pemain asal Prancis itu diprediksi mencapai 31 juta euro.

Breaking News Borussia Dortmund Premier League Manchester United Bursa transfer Dan-Axel Zagadou
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.287

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs West Ham United: Derby London Beda Kepentingan
Prediksi dan statistik pekan 24 Premier League antara Chelsea vs West Ham United di Stamford Bridge.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs West Ham United: Derby London Beda Kepentingan
Italia
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Penyerang Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta, menegaskan hanya ingin gabung AC Milan pada bursa transfer musim dingin 2026.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Italia
Domino Efek Transfer Inter Milan: Frattesi Diincar Forest, Bidik Curtis Jones sebagai Pengganti
Inter Milan aktif jelang akhir bursa transfer musim dingin 2026. Kabarnya, Inter mengincar gelandang Liverpool, Curtis Jones, jika Davide Frattesi pergi.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Domino Efek Transfer Inter Milan: Frattesi Diincar Forest, Bidik Curtis Jones sebagai Pengganti
Prediksi
Prediksi dan Statistik Leeds United vs Arsenal: Bangkit atau Berpotensi Kehilangan Posisi di Puncak Klasemen
Prediksi dan statistik pekan 24 Premier League antara Leeds United vs Arsenal di Elland Road.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Leeds United vs Arsenal: Bangkit atau Berpotensi Kehilangan Posisi di Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Berita
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Prime Kumite Championship 3 digelar di GOR Soemantri Brodjonegoro, Jakarta, Minggu (1/2). Total, ada 13 laga yang digelar.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Bagikan