Moyes Dihujat, Rooney Pasang Badan Membela

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 25 Februari 2014
Moyes Dihujat, Rooney Pasang Badan Membela
Moyes Dihujat, Rooney Pasang Badan Membela
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester - Performa buruk Manchester United musim ini membuat pelatih David Moyes mendapatkan banyak hujatan. Bomber Wayne Rooney pasang badan membela sang bos baru. Menurutnya, performa buruk MU adalah salah para pemain. Sir Alex Ferguson memutuskan mundur dari dunia sepak bola pada akhir musim lalu. Fergie kemudian merekomendasikan Manchester United menunjuk pelatih Everton, David Moyes, sebagai suksesornya. Setan Merah mengontrak juru racik berkebangsaan Skotlandia itu selama enam musim. Namun, performa MU di bawah Moyes kurang memuaskan. Pasukan Old Trafford terpaku di posisi keenam klasemen sementara Liga Inggris dengan raihan 45 angka, tertinggal lima poin dari Tottenham Hotspur yang berada satu strip diatasnya. MU juga sudah delapan kali menelan kekalahan dan empat diantaranya mereka dapat di kandang. "Sebagai sebuah grup, kami semua bertanggung jawab terkait posisi kami di klasemen. Kami tahu bahwa kami bisa lebih baik lagi. Kami tak tampil sebaik yang sebenarnya kami bisa," tegas Rooney seperti dilansir Sky Sports. "Kami tahu hal ini sangat menyakitkan. Hal terpenting adalah kami mengakhiri musim dengan posisi sebaik mungki dan mengambil momentum untuk musim depan. Kami harus meraih posisi keempat di klasemen akhir dan mendapatkan jatah tiket bermain di Liga Champions," Rooney menambahkan. Rooney baru saja memperpanjang kontrakya bersama MU hingga tahun 2019. Di kontrak baru ini, Rooney diyakini akan menerima kenaikan bayaran menjadi 300 ribu poundsterling per pekannya atau setara dengan Rp 5,8 miliar. Selain itu, Rooney juga akan didapuk menjadi duta klub setelah gantung sepatu nanti.
Wayne Rooney Facebook David Moyes Yahoo Google Manchester United Bing Liga Inggris Rooney bela moyes
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Di bawah Darren Fletcher, Manchester United kembali bermain dengan empat pemain belakang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Inggris
Hobi Baru Manchester United: Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
Manchester United kembali gagal meraih kemenangan dan harus puas imbang 2-2 melawan Burnley di pekan 21 Premier League.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hobi Baru Manchester United: Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
Hasil akhir
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Pekan 21 Premier League dimainkan Kamis (08/01) dini hari WIB dengan dua hasil imbang dari dua tim Manchester, serta kekalahan Chelsea.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil Premier League: Duo Manchester Imbang, Chelsea Tumbang di Markas Fulham
Inggris
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United
Premier League pekan ke-21 menyajikan pertandingan seru antara tuan rumah Burnley menghadapi Manchester United di Turf Moor.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United
Jadwal
Link Streaming Burnley vs Manchester United, Kamis 8 Januari 2026
Manchester United akan bertamu ke markas Burnley pada pertandingan lanjutan Premier League 2025-2026, di Turf Moor.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Link Streaming Burnley vs Manchester United, Kamis 8 Januari 2026
Inggris
Sebelum Jadi Pelatih Interim Manchester United, Darren Fletcher Minta Restu Sir Alex Ferguson
Darren Fletcher mengungkapkan, sebelum menerima tawaran dari Manchester United dirinya terlebih dulu berbicara dengan Sir Alex Ferguson.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Sebelum Jadi Pelatih Interim Manchester United, Darren Fletcher Minta Restu Sir Alex Ferguson
Bagikan