Mourinho: Saya Ingin Pensiun Bersama Chelsea
Mourinho: Saya Ingin Pensiun Bersama Chelsea
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London- Jose "The Special One" Mourinho bersedia jika menghabiskan sisa karier manajerialnya di Chelsea. Manajer yang sudah dua kali menangani Chelsea itu mengaku sudah kadung nyaman dengan The Blues serta kota London.
"Saya disini tidak berpikiran kepindahan saya berikutnya karena saya tidak mau pindah lagi. Saya disini untuk menetap. Saya terikat kepada Chelsea, Chelsea terikat dengan saya." jelas Mourinho, seperti dilansir oleh London Evening Standard.
Manajer berusia 50 tahun itu pertama kali menangani Chelsea pada tahun 2004 silam, setelah sukses membawa FC Porto juara Liga Champions tahun 2004 silam. Namun, akibat pertengkarannya dengan pemilik Chelsea asal Rusia, Roman Abramovich pada tahun 2007 silam membuat MOu didepak dari Stamford Bridge.
Kenyamanan yang didapat oleh Mourinho dari kota London dan Chelsea menurut mantan manajer Inter Milan dan Real Madrid itu tidak bisa didapat di kota-kota besar lainnya macam Milan, Madrid.
"Saya bisa berjalan kaki di Sloane Street tanpa diganggu. Saya juga bisa naik taksi dan berbicara dengan supirnya meskipun ia adalah fans Arsenal atau Tottenham. Ini tidak mungkin terjadi di Italia ataupun Spanyol!" lanjut Mourinho.
Kesuksesan Mourinho di era pertamanya bersama Chelsea, yang sukses meraih dua gelar juara Liga Inggris, satu gelar Piala FA dan dua gelar Piala Liga Inggris diharapkan bisa kembali terulang dalam fase keduanya bersama Chelsea yang dimulai pada musim ini.
Posts
11.190
Berita Terkait
Liga Champions
Hasil Drawing dan Bagan Play-off 16 Besar Liga Champions: Real Madrid Kembali Menghadapi Benfica
Drawing play-off Liga Champions resmi diumumkan. Real Madrid kembali jumpa Benfica, banyak duel panas tercipta. Cek daftar lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Spanyol
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Real Madrid memilih puasa belanja pada bursa transfer tengah musim. Di balik keputusan itu, tersimpan rencana besar yang bisa mengguncang bursa transfer musim panas. Ada apa sebenarnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Italia
Ivan Perisic Sulit Digapai, Inter Milan Beralih ke Jebolan Akademi Arsenal
Transfer Ivan Perisic ke Inter Milan terancam gagal! Nerazzurri kini beralih memburu bek sayap muda Genoa, Brooke Norton-Cuffy, jebolan akademi Arsenal. Ada apa di balik manuver ini?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Ragam
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Fase liga Liga Champions 2025/2026 telah berakhir dan Arsenal menempati urutan satu tanpa pernah kalah. Arsenal bukan klub pertama yang melakukannya.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Inggris
Kisah Sedih Raheem Sterling
Raheem Sterling mengalami masa sulit bersama Chelsea hingga akhirnya tersingkir dari rencana utama. Dipinjamkan ke Arsenal dan kini dikaitkan dengan Napoli, ke mana sang winger akan berlabuh?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Perburuan gelar Liga Champions ke-16 yang akan memperpanjang rekor Real Madrid belum terhenti, namun harus menempuh jalur lebih panjang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026