MotoGP: Valentino Rossi Tak Bisa Memahami Michelin

Valentino Rossi tak pernah paham dengan ban Michelin yang tak konsiten performanya.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 08 September 2020
MotoGP: Valentino Rossi Tak Bisa Memahami Michelin
Valentino Rossi (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, tak bisa memahami Michelin. Performa ban asal Prancis itu terkadang baik, tetapi juga bisa menjadi bumerang bagi The Doctor.

Sudah menjadi rahasia umum bahwa Rossi tak menyukai ban Michelin. Rider asal Italia itu mengaku lebih kompetitif saat pasokan ban masih dipegang Bridgestone.

Namun, seiring waktu, Michelin mulai memerbaiki diri. Di beberapa kesempatan, Rossi mulai bisa mengendalikan ban motornya.

Akan tetapi, performa Michelin tak pernah konsisten bagi Rossi. Hal itu membuat juara dunia sembilan kali tersebut bingung.

“Kadang-kadang, satu ban bekerja lebih baik dari yang lain," kata Rossi dikutip dari Tuttomotoriweb.

Baca Juga:

Belum Punya Tim, Dovizioso Sudah Sesumbar Mau Jadi Juara Dunia MotoGP 2021

MotoGP Indonesia Resmi Masuk Kalender 2021

“Saya tidak bermaksud ini sebagai permainan poker karena tidak sering terjadi. Hal itu juga tergantung pembalapnya, gaya balap, dan setelan motornya. Kadang-kadang ban bekerja untuk Yamaha, tetapi kadang juga tidak. Memang tidak mudah, inilah balap motor," imbuh dia.

Jelang MotoGP San Marino yang berlangsung di Sirkuit Misano, Minggu (13/9), Michelin mengaku sudah memutakhirkan ban terbaru mereka. Kini, Michelin hanya tinggal menunggu bagaimana performa para pembalap di lintasan.

“Berkat uji coba dengan beberapa pembalap, kami punya data untuk balapan kali ini. Sekarang kami tinggal menunggu reaksi aspal pada pekan ini," ucap Manajer Michelin, Piero Taramasso.

Breaking News Motogp MotoGP 2020 Valentino Rossi
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Inggris
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih baru hingga akhir musim 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Bagikan