MotoGP Belum Mulai, Pol Sudah Ditikung Marquez

Pol Espargaro kecewa Jenny Anderson justru berlabuh ke garasi Marc Marquez.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 26 Februari 2021
MotoGP Belum Mulai, Pol Sudah Ditikung Marquez
Pol Espargaro (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro, kaget mendengar Jenny Anderson merapat ke timnya. Namun, Jenny bakal bekerja untuk Marc Marquez, bukan Pol.

Jenny merupakan teknisi data KTM yang menemani Pol sejjak 2017. Rider asal Spanyol itu merasa tak ada yang mengerti dirinya sebaik Jenny.

Saat pindah ke Repsol Honda, Pol ingin membawa serta Jenny juga. Akan tetapi, ia tidak menyangka Jenny justru berlabuh ke garasi Marquez.

“Soal Jenny, saya yakin ia merupakan orang yang paling memahami saya," ujar Pol dikutip dari Diario.

“Jenny tahu cara saya mengerem, memakai kontrol traksi, membuka gas, mengeluarkan tenaga mesin di tikungan, dan cara saya mengekspresikan diri.”

Baca Juga:

Janji Aleix Espargaro untuk Gresini

Handal Bersilat Lidah, Rossi Punya Mulut Semanis Madu

Dari sudut pandang kompetisi, Jenny mengenal saya lebih baik dari orang tua saya sendiri. Marc pun kini memiliki insinyur sangat hebat yang juga mengenal saya dengan sempurna," imbuhnya.

Jenny menggantikan posisi Gerolg Bucher yang sudah menjadi teknisi data Marquez sejak 2012. Bucher kini bertugas di pengembangan motor Honda bersama Stefan Bradl.

Meski tak bisa membawa Jenny ke garasinya, Pol tak merasa ada masalah.Beberapa kru di Repsol Honda sudah dikenal ride berusia 29 tahun itu dengan baik.

“Untungnya, saya sudah kenal kru saya di Repsol Honda. Mereka insinyur dan mekanik yang sangat berpengalaman. Beberapa di antaranya berasal dari Catalan, salah satunya Ramon Aurin (crew chief), yang sudah saya kenal sejak lama,” tutur Pol.

“Persamaan budaya juga faktor penting dalam menghadapi momen kritis dan ini bakal membantu saya.”

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Marc marquez Pol Espargaro
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Piala Dunia
Berpenduduk 528 Ribu Jiwa, Tanjung Verde Jadi Negara dengan Populasi Terkecil Kedua yang Lolos ke Piala Dunia
Sejarah tercipta pada Kualikasi Piala Dunia 2026 zona Afrika setelah Tanjung Verde memetik kemenangan 3-0 atas Eswatini, Selasa (14/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Berpenduduk 528 Ribu Jiwa, Tanjung Verde Jadi Negara dengan Populasi Terkecil Kedua yang Lolos ke Piala Dunia
Piala Dunia
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Hasil akhir
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Laga kedua Timnas Indonesia U-22 vs India U-23, Senin (13/10), berakhir imbang 1-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Lainnya
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Ajang bergengsi 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025 digelar di Indonesia Arena, Jakarta, 19-25 Oktober mendatang.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Timnas
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Staf kepelatihan Timnas Indonesia asal Belanda yang dipimpin Patrick Kluivert tidak menghampiri suporter usai laga melawan Irak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Timnas
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Nasib Patrick Kluivert Diputuskan di Rapat Exco.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Timnas
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Curacao kini memimpin klasemen Grup B Babak Ketiga Kualifikasi PIala Dunia 2026 Zona Concacaf.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Timnas
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Isu memanasnya ruang ganti Timnas Indonesia dibantah oleh manajer tim, Sumardji.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Liga Indonesia
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Rahmad Darmawan ditemani Regi Aditya.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Timnas
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Patrick Kluivert gagal membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Bagikan