MotoGP 2019 Tinggal Menyisakan Satu Kursi, Siapa Kandidatnya?

Dengan memperpanjang kontraknya Takaaki Nakagami, maka hanya ada satu kursi tersisa di MotoGP 2019.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 16 Oktober 2018
MotoGP 2019 Tinggal Menyisakan Satu Kursi, Siapa Kandidatnya?
Tito Rabat (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Dengan memperpanjang kontraknya Takaaki Nakagami bersama tim LCR Honda, maka hanya ada satu kursi tersisa di MotoGP 2019.

Kursi tersebut menjadi milik tim satelit Ducati, Avintia Racing. Kini mereka baru mengkonfirmasi Karel Abraham, pembalap yang memperkuat tim Angel Nieto Ducati musim ini.

Tidak bisa dimungkiri, kini kursi rekan setim Abraham sedang ramai diperebutkan pembalap yang ingin tampil di MotoGP 2019.

Namun menurut beberapa sumber, nama pembalap asal Spanyol, Tito Rabat akan memperpanjang kontrak di Avintia Racing. Untuk diketahui, kini Rabat sedang mengalami cedera.

Sebenarnya juara dunia Moto2 2014 tersebut sudah absen berlomba pada tiga lomba terakhir. Tapi sebelum dibebat cedera, Rabat memang mulai menunjukkan bisa kompetitif di atas motor Ducati Desmosedici.

Hasil finis terbaiknya saat ini yaitu posisi tujuh GP Argentina. Fakta Rabat jadi kandidat terkuat, tentu membuat rekan setimnya, Xavier Simeon gigit jari.

Simeon terancam hanya merasakan satu musim di MotoGP. Sepak terjang pembalap asal Belgia itu memang mengecewakan musim ini. Sampai sekarang, ia bahkan belum pernah finis zona poin.*

Berikut daftar pembalap di MotoGP musim depan.
Repsol Honda

Marc Marquez
Jorge Lorenzo

Monster Yamaha
Valentino Rossi
Maverick Vinales

Ducati
Andrea Dovizioso
Danilo Petrucci

Suzuki
Alex Rins
Joan Mir

(selanjutnya)

Tito Rabat Avintia Racing MotoGP 2019 Motogp Kursi Kosong MotoGP Pembalap MotoGP
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

MotoGP
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
Juara dunia Moto3 Junior 2018 itu meraih kemenangan perdananya di kasta tertinggi kompetisi balap motor dunia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
MotoGP
Jadwal dan Link Streaming MotoGP Australia 2025 Minggu 19 Oktober, Balapan Sedang Berlangsung
MotoGP Australia 2025 tetap seru memperlihatkan pertarungan Alex Marquez dan Francesco Bagnaia untuk memperebutkan posisi kedua.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Jadwal dan Link Streaming MotoGP Australia 2025 Minggu 19 Oktober, Balapan Sedang Berlangsung
MotoGP
Sirkuit Mandalika Masih Angker buat Marc Marquez, Gagal Finis dan Alami Cedera Tulang Selangka
uara MotoGP 2025, Marc Marquez, masih kesulitan menaklukkan Sirkuit Mandalika.
Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025
Sirkuit Mandalika Masih Angker buat Marc Marquez, Gagal Finis dan Alami Cedera Tulang Selangka
Hasil akhir
Hasil MotoGP Mandalika 2025: Fermin Aldeguer Terdepan, 6 Pembalap Terjatuh Termasuk Marc Marquez
Sempat berada di baris terdepan pada kualifikasi, Fermin Aldeguer sukses menang pada balapan utama MotoGP Mandalika 2025.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
Hasil MotoGP Mandalika 2025: Fermin Aldeguer Terdepan, 6 Pembalap Terjatuh Termasuk Marc Marquez
MotoGP
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming MotoGP Indonesia 2025, Live Sebentar Lagi
Pecinta MotoGP dapat menyaksikan aksi para rider beraksi di MotoGP Mandalika, Indonesia 2025 melalui live streaming dan televisi nasional.
Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming MotoGP Indonesia 2025, Live Sebentar Lagi
MotoGP
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
Pecco Bagnaia kehilangan semangat setelah mencatat hasil buruk saat tampil di sprint race MotoGP Mandalika 2025.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025
MotoGP
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez, tidak yakin bisa naik podium pada balapan utama MotoGP Mandalika 2025, Minggu (5/10).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 04 Oktober 2025
Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
MotoGP
Selalu Sial di Mandalika, Marc Marquez Berharap Bisa Finish di Balapan Utama MotoGP Indonesia 2025
Marc Marquez, pebalap Ducati Lenovo, berharap bisa melewati garis finish di MotoGP Mandalika 2025.
Arief Hadi - Rabu, 01 Oktober 2025
Selalu Sial di Mandalika, Marc Marquez Berharap Bisa Finish di Balapan Utama MotoGP Indonesia 2025
MotoGP
Kini Jadi Rider Senior MotoGP, Marc Marquez Akui Valentino Rossi sebagai Idolanya
Samai gelar juara Valentino Rossi, Marc Marquez mengakui The Doctor sebagai idolanya di MotoGP.
Arief Hadi - Rabu, 01 Oktober 2025
Kini Jadi Rider Senior MotoGP, Marc Marquez Akui Valentino Rossi sebagai Idolanya
MotoGP
Ogah Pensiun, Marc Marquez Berpotensi Melampaui Jumlah Gelar Valentino Rossi
Marc Marquez belum mau pensiun! Pebalap Ducati Lenovo ini incar gelar MotoGP ke-8 di 2026. Simak pernyataannya dan rencana balapnya.
Johan Kristiandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Ogah Pensiun, Marc Marquez Berpotensi Melampaui Jumlah Gelar Valentino Rossi
Bagikan