Mikel Arteta Bantah Arsenal Incar John Stones

Arsenal mencari bek baru setelah Calum Chambers mengalami cedera.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 16 Januari 2020
Mikel Arteta Bantah Arsenal Incar John Stones
John Stones (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Arsenal, Mikel Arteta, mengomentari kabar yang menyebut The Gunners sedang memantau bek Manchester City, John Stones. Arteta menegaskan, Stones tidak masuk dalam rencana timnya.

Arsenal mencari bek baru setelah Calum Chambers mengalami cedera. Kabar dari Inggris mengatakan, Chambers bisa absen hingga akhir musim.

Baca Juga:

Menyelisik 'Misi Mesut Ozil', Tugas Penting Mikel Arteta di Arsenal

Masih Pelit di Bursa Transfer, Arsenal Dicap Bodoh

John Stones

Kehilangan Calum Chambers membuat sektor pertahan Arsenal berada dalam bahaya. Arsenal kekurangan bek tengah untuk menemani David Luiz.

Kemudian, sejumlah media Inggris mengaitkan Arsenal dengan John Stones. Hal itu tidak terlepas karena ada Mikel Arteta di belakang kemudi Arsenal. Arteta dikenal dekat dengan Stones saat masih di Manchester City.

Meski demikian, Arteta membantah kabar yang selama ini berembus. Sang manajer juga tidak bisa menyembunyikan kekaguman kepada Stones.

"Tidak, kabar tersebut tidak benar. John Stones adalah pemain yang saya ikuti perkemabangannya dan saya sangat menyukainya," tegas Arteta seperti dilansir Sportsmole.

"Ketika kami mendatangkannya, saya masih bekerja di Manchester City. Saya sudah bersama dengannya selama bertahun-tahun. Saya mengenalnya John Stones dengan baik," tambah sang manajer.

"Ketika mencari bek tengah, Stones punya banyak kemampuan yang saya sukai. Namun, kami tidak tertarik mendatangkannya," katanya.

Arsenal diprakirakan akan menemui jalan berliku bila mencoba bernegosiasi dengan Manchester City. Saat ini, The Citizens dalam posisi tidak ingin menjual bek tengah karena sedang diterpa badai cedera. Selain itu, Man City juga akan memasang banderol tinggi untuk pemain kelahiran Inggris itu.

Breaking News John Stones Manchester City Arsenal Mikel Arteta
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.732

Berita Terkait

Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Champions
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Enzo Maresca memberikan penilaian terhadap penampilan Chelsea yang ditahan imbang 2-2 oleh Qarabag.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Liga Champions
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Erling Haaland kembali menghantui Borussia Dortmund dengan penyelesaian klinis, sementara Phil Foden mencetak dua gol brilian saat Manchester City meraih kemenangan telak 4-1.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Italia
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
AC Milan dan Inter Milan resmi mengakuisisi Stadion San Siro dan lahan di sekitarnya dari Dewan Kota Milan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Manchester City Hajar Dortmund, Inter Milan Menang Tipis, Chelsea dan Barcelona Tertahan
Inter Milan, Manchester City, dan Galatasaray di antara tim-tim yang meraih kemenangan penting.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Hasil Liga Champions: Manchester City Hajar Dortmund, Inter Milan Menang Tipis, Chelsea dan Barcelona Tertahan
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Borussia Dortmund, Kamis 6 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Manchester City vs Borussia Dortmund di Etihad Stadium.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Borussia Dortmund, Kamis 6 November 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Live Sebentar Lagi
Inter Milan siap memburu kemenangan saat menjamu Kairat Almaty di Liga Champions. Cek link streaming resmi, jadwal, dan update skuad di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Live Sebentar Lagi
Barcelona bertandang ke markas Club Brugge dalam kondisi pincang. Cek link streaming resmi, jadwal, dan perkembangan skuad Barca di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Live Sebentar Lagi
Spanyol
Hansi Flick Ingin Tinggalkan Barcelona pada Akhir Musim Ini
Hansi Flick disebut ingin pergi dari Barcelona pada akhir musim. Kabarnya, ia sudah lelah dan kecewa dengan sikap pemain serta campur tangan manajemen.
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Hansi Flick Ingin Tinggalkan Barcelona pada Akhir Musim Ini
Bagikan