Menpora Bakal Kunjungi Rumah Duka Atlet Baseball Indonesia

Ramon Setiyono tutup usia pada 19 Februari 2019.
Andhika PutraAndhika Putra - Rabu, 06 Maret 2019
Menpora Bakal Kunjungi Rumah Duka Atlet Baseball Indonesia
Menpora, Imam Nahrawi (Kemenpora)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kabar duka kembali menyelimuti dunia olahraga tanah air. Penggawa tim nasional baseball Indonesia, Ramon Setiyono, meninggal dunia, pada 19 Februari 2019. Untuk diketahui, Ramon lahir di Pemalang, Jawa Tengah, pada 14 Juni 1987.

Ramon tutup usia setelah berjuang melawan penyakit. Pitcher andalan tim nasional baseball Indonesia ini juga berprofesi sebagai guru olahraga di Semarang, Jawa Tengah.

Kabar kepergian Ramon juga telah diterima Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi. Menpora dipastikan bakal berkunjung ke rumah duka, Rabu (6/3).

Baca Juga:

Alasan Galang Hendra Begitu Mewaspadai Sirkuit Portimao

MotoGP 2021 di Lombok, Yamaha Indonesia Tidak Berniat Turunkan Pembalap Lokal

“Insha Allah saya akan takziah ke rumah duka siang ini untuk secara langsung menyampaikan bela sungkawa kepada keluarga almarhum,” ucap Imam.

Dalam kunjungannya ke Pemalang, Menpora didampingi pula oleh Staf Ahli Bidang Ekonomi Kreatif, Jonni Mardizal, Asisten Deputi Kemitraan dan Penghargaan Olahraga, Diwjayanto Sarosa Putera, dan Ketua Umum Perbasasi, Andika Monoarfa.

Pihak BPJS Ketenagakerjaan juga turut hadir untuk memberikan santunan kepada keluarga almarhum Ramon Setiyono.*

Breaking News Indonesia Menpora Imam Nahrawi
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Portsmouth vs Arsenal di Piala FA. Duel seru di Fratton Park siap digelar malam ini. Jangan sampai ketinggalan laga The Gunners!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Portsmouth vs Arsenal pada Minggu (11/1), Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Sosok
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Cesar Meylan menjadi pelatih fisik Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Cesar Meylan, Asisten John Herdman di Timnas Indonesia yang Meraih Emas Olimpiade
Inggris
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Arsenal akan melakoni laga tandang melawan Portsmouth pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 di Fratton Park.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Jelang Duel Portsmouth vs Arsenal di Putaran Ketiga Piala FA
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Persib Bandung memuncaki klasemen sementara Super League 2025/2026 dengan 38 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Bagikan