Menikmati Matahari Tenggelam di Ekshibisi Paddle dan Kayak Jatiluhur

The 1st Stand Up Paddle & Kayak Exhibition menawarkan keindahan matahari tenggelam.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 11 Juli 2019
Menikmati Matahari Tenggelam di Ekshibisi Paddle dan Kayak Jatiluhur
The 1st Stand Up Paddle & Kayak Exhibition
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Waduk Jatiluhur yang berlokasi di Jawa Barat menjadi tempat berlangsungnya The 1st Stand Up Paddle & Kayak Exhibition yang berlangung 13-14 Juli. Ajang ini tak hanya menhadirkan persaingan antar atlet, tetapi juga pemandangan matahari tenggelam yang eksotis.

Sebanyak 20 orang peserta yang sebagian besar tergabung dalam komunitas Stand Up Paddle Indonesia disuguhkan keindahan waduk pada sore hari dengan keindahan sunset paddling di air tenang yang sangat cocok menjadi tempat bermain paddle.

Baca Juga:

Lakers Sukses Amankan 2 Pemain Warriors

Kawhi Leonard dan Paul George Merapat ke Los Angeles Clippers

"Kami mengimbau agar masyarakat Indonesia dapat berkunjung di Jatiluhur pada tanggal 13-14 Juli 2019," ujar Direktur utama Perum Jasa Tirta II, Saefudin Noer.

"Di tengah keindahan waduk Ir.H.d=Djuanda Jatiluhur yang dibangun sejak 1957, untuk pertama kalinya jasa tirta 2 memersembahkan The 1st Jatiluhur Stand up Paddle & kayak Exhibition yang merupakan peristiwa olahraga dan wisata air yang akan memberi sensasi serta pesona wisata," sambungnya.

Peserta akan diberikan kesempatan paddling dari Teluk Pantai Timur sampai dengan Pamundingan yang jaraknya tiga kilometer. Di sana, peserta juga disuguhkan engan pemandangan lokasi konservasi.

Breaking News Indonesia Dayung Kayak
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Bagikan