Menez: Saya Bukan Lagi Seorang Bad Boy!

BolaSkorBolaSkor - Kamis, 07 Agustus 2014
Menez: Saya Bukan Lagi Seorang Bad Boy!
Menez: Saya Bukan Lagi Seorang Bad Boy!
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Milan - Winger anyar AC Milan asal Prancis, Jeremy Menez dalam keterangan pers terbarunya mengaku kalau dirinya sudah menjadi pemain yang lebih matang dan bukan lagi seorang bad boy dalam lapangan. "Apakah saya adalah seorang pemain yang suka berbuat onar? Jelas itu adalah isu tidak benar. Orang mempunyai persepsi yang salah terhadap saya dan saya ingin membuktikan kalau saya adalah sosok yang tidak suka membuat masalah baik di dalam maupun di luar lapangan." ujar Menez kepada Gazzetta dello Sport. Stigma terhadap Menez ini muncul setelah dalam tiga tahun membela AS Roma pada tahun 2008-2011 silam, winger berusia 27 tahun itu tercatat beberapa kali melakukan insiden di luar lapangan. Namun Menez mengaku kini sudah menjadi pribadi yang lebih matang seiring dengan bertambahnya usia dan pengalaman. Menez telah belajar dari kesalahannya ketika tiga musim membela AS Roma. "Saya mungkin tidak selalu menjadi pemain yang baik, tapi yang pasti, sekarang saya adalah pribadi yang matang. Ketika di Roma, saya sadar membuat beberapa kesalahan karena umur saya yang masih muda." Menez baru didatangkan oleh Milan musim ini dengan free transfer dari raksasa Prancis, PSG. Tiga tahun membela Les Parisiens, sosok yang mengawali karier profesionalnya di klub Sochaux itu tampil di 90 pertandingan, mencetak 17 gol dan mencatat 24 assist.
AS Roma AC Milan PSG Jeremy Menez
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Penyerang Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta, menegaskan hanya ingin gabung AC Milan pada bursa transfer musim dingin 2026.
Arief Hadi - Sabtu, 31 Januari 2026
Kabar Bagus untuk AC Milan, Jean-Philippe Mateta Hanya Ingin Gabung Il Rossoneri
Italia
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
AC Milan masih aktif jelang penutupan bursa transfer musim dingin 2026. Tiga nama masuk radar Rossoneri, mulai dari bek tangguh hingga striker tajam. Siapa saja targetnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Italia
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
AC Milan baru bertanding pada Rabu (4/2) dini hari WIB di Serie A. Jadwal tak biasa ini dipicu kesibukan sang lawan yang tampil di kompetisi Eropa. Simak penjelasannya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Italia
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Harapan AC Milan merekrut Leon Goretzka mulai memudar. Gelandang Bayern Munchen itu dikabarkan lebih dekat ke Atletico Madrid lewat manuver transfer tengah musim yang mengejutkan.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Italia
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
AC Milan dikabarkan mulai bergerak memburu dua pemain Manchester City. Nathan Ake dan Mateo Kovacic jadi target utama Rossoneri di bursa transfer. Mungkinkah terwujud?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Bagikan