Menang 3-2 atas Vietnam Via Babak Penalti, Timnas Indonesia U-15 Peringkat Ketiga Piala AFF U-15

I Made Putra Kaicen menjadi aktor penting membawa Timnas Indonesia U-15 menjadi peringkat ketiga Piala AFF U-15 2019.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 09 Agustus 2019
Menang 3-2 atas Vietnam Via Babak Penalti, Timnas Indonesia U-15 Peringkat Ketiga Piala AFF U-15
Timnas Indonesia U-15. (ThailandNTOfficial)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-15 menjadi peringkat ketiga Piala AFF U-15 2019. Kepastian ini diperoleh setelah mengalahkan Vietnam lewat babak tendangan penalti di IPE 1, Chonburi, Jumat (9/8).

Laga ini menjadi ulangan pertemuan di penyisihan Grup A. Saat itu, Timnas Indonesia U-15 meraih kemenangan 2-0.

Timnas Indonesia U-15 membuka laga dengan langsung tampil menyerang. Percobaan pada menit keenam gagal.

Upaya Indonesia tak membuahkan hasil lagi pada menit ke-10 melalui Ahmad Athallah Araihan. Sementara bola sepakan Marselino Ferdinan pada menit ke-27 tak menemui sasaran.

Timnas Indonesia U-15 hampir kebobolan pada menit ke-31. Itu setelah Pham Van Phong berhasil mengambil bola dari Marcell Januar Putra. Bola dibawa ke arah gawang sebelum disepak Pham Van Phong dengan gangguan. Beruntung bola keluar.

Baca Juga:

Gagal Melaju ke Final Piala AFF U-15, Bima Sakti Sebut Jalan Timnas Indonesia U-15 Masih Panjang

Takluk 0-2 dari Thailand, Timnas Indonesia U-15 Gagal ke Final Piala AFF U-15 2019

Upaya di sisa babak pertama tidak berbuah gol. Skor 0-0 pun menutup 40 menit pertama.

Pelatih Bima Sakti melakukan pergantian pada menit ke-49. Wahyu Agong Drajat dimasukkan menggantikan Ruy Arianto.

Gol masih sulit dibuat Timnas Indonesia U-15, termasuk Vietnam di babak kedua. Hasil akhir ditentukan melalui babak penalti.

Tiga penendang Indonesia yang berhasil memasukkan bola yaitu Resa Aditya, Wahyu Agong, Ahmad Athallah Araihan. Sementara dua lain gagal, Alfin Lestaluhu dan Marcell Januar Putra.

Sementara hanya dua penendang Vietnam yang berhasil, Nguyen Van Bay, Nguyen Din Duc, tiga lainnya Ha Van Viet, Nguyen Phu Nha, Nguyen Cong Son digagalkan I Made Putra Kaicen. Timnas Indonesia U-15 menang dengan skor 3-2 di babak penalti.

Susunan Pemain

Indonesia: I Made Putra Kaicen, Alfin Tuasalamony, Mikael Alfredo Tata, Marcell Januar Putra, Alexandro Kamuru, Dimas Juliono Pamungkas, Valeron, Marselino Ferdinan, Faizal Shaifullah, Ahmad Athallah Araihan, Ruy Arianto

Vietnam: Nguyen Quang truong, Nguyen Van Bay, Tran Dinh Thanh, Nguyen Hai Nam, Cam Ba Thanh, Voa Anh Quan, Dang Ba Ha, Nguyen Cong Son, Do Van Chi, Le Minh Toan, Ngo Van Bac

Timnas indonesia u-15 Piala AFF U-15 Vietnam Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Bagikan