Membelot ke Rival Chelsea, Frank Lampard Sindir Jose Mourinho

Frank Lampard menegaskan dirinya tidak akan mengikuti jejak Jose Mourinho melatih klub rival Chelsea.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Sabtu, 23 November 2019
Membelot ke Rival Chelsea, Frank Lampard Sindir Jose Mourinho
Jose Mourinho dan Frank Lampard (zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Beberapa tahun silam Jose Mourinho mengatakan tidak akan mau melatih Tottenham Hotspur dilatihnya. Tapi kini Mourinho resmi menjadi manajer Spurs.

Pada 2007, saat masih melatih Chelsea, Mourinho mengatakan tidak akan melatih Tottenham. Mourinho menyebut dukungan dan cinta suporter The Blues menjadi alasannya.

Baca Juga:

Jose Mourinho dan 5 Pelatih Top yang Pernah Tangani 3 Klub Berbeda di Satu Liga

Jose Mourinho Ungkap Kelebihan Tottenham Hotspur

"Itu sebelum saya dipecat," ujar Mourinho ketika ditanya soal pernyataannya dulu saat konferensi pers pertama sebagai manajer Spurs.

Terkait dengan itu, manajer Chelsea saat ini Frank Lampard menegaskan dirinya tidak akan mengikuti jejak Jose Mourinho. Lampard menegaskan bahwa dirinya akan terus menjaga hubungan emosional dengan klub.

"Saya bisa tegas mengatakan tidak akan melatih Tottenham dan Anda dapat mengulanginya lagi dalam 10 tahun," tegas Lampard seperti menyindir Mourinho.

"Itu tidak akan terjadi, namun saya pikir segalanya berbeda. Jose Mourinho telah bekerja di banyak klub dan kita harus menghormati hak bekerjanya," lanjut Lampard dilansir Goal.

"Saya sendiri berada di sini selama 13 tahun sebagai pemain, punya perasaan yang sangat mendalam bagi klub, dan saya tetap pergi ke Manchester City selama satu tahun di akhir karier."

"Namun Chelsea jelas merupakan sesuatu yang sangat dekat dengan hati saya. Karena itulah saya merasa sangat bangga bisa menangani klub ini. Karena itu juga saya tidak bisa melatih Tottenham," pungkas Lampard.

Jose Mourinho Chelsea Frank Lampard
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.976

Berita Terkait

Inggris
Menang setelah Dikalahkan Arsenal, Chelsea Tunjukkan Karakter Kuat
Liam Rosenior senang melihat karakter kuat Chelsea setelah kalah dari Arsenal, kemudian menang 2-0 atas Brentford di pekan 22 Premier League.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Menang setelah Dikalahkan Arsenal, Chelsea Tunjukkan Karakter Kuat
Hasil akhir
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Liverpool gagal meraih tiga poin di Anfield setelah imbang 1-1 dengan Burnley, sedangkan Chelsea mengalahkan Brentford 2-0.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Hasil Premier League: Liverpool Gagal Menang Lagi, Chelsea Petik Tiga Angka
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Brentford, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Chelsea vs Brentford pekan ke-22 Premier League 2025/2026, Sabtu (17/1) pukul 22.00 WIB. Chelsea diuji Brentford yang sedang on fire. Cek prediksi starting XI, head to head, dan statistik lengkap di sini!
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Brentford, Live Sebentar Lagi
Inggris
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Brentford: The Blues Masih Limbung
Chelsea belum stabil jelang duel kontra Brentford di Stamford Bridge. Simak prediksi skor, statistik pertemuan, kondisi tim, dan potensi hasil laga Premier League 2025/2026 ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Brentford: The Blues Masih Limbung
Inggris
Arsenal Masih Jadi Mimpi Buruk Chelsea, Tak Pernah Menang di Sembilan Laga Terakhir
Arsenal menjadi mimpi buruk bagi Chelsea setelah menang 3-2 di leg satu semifinal Piala Liga yang dihelat di Stamford Bridge.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Arsenal Masih Jadi Mimpi Buruk Chelsea, Tak Pernah Menang di Sembilan Laga Terakhir
Inggris
Chelsea Tersungkur di Stamford Bridge, tapi Liam Rosenior Justru Melihat Harapan
Chelsea kalah 2-3 kontra Arsenal di leg satu semifinal Piala Liga di Stamford Bridge, namun Liam Rosenior senang melihat karakter timnya.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Chelsea Tersungkur di Stamford Bridge, tapi Liam Rosenior Justru Melihat Harapan
Hasil akhir
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Arsenal memenangi Derby London pada leg satu semifinal Piala Liga melawan Chelsea di Stamford Bridge dengan skor 3-2.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Piala Liga: Menang 3-2 di Markas Chelsea, Modal Berharga Arsenal untuk Leg Dua
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Inggris
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Arsenal menghadapi sejumlah tanda tanya jelang bertandang ke Stamford Bridge untuk menghadapi Chelsea. Kondisi skuad dan keputusan Mikel Arteta jadi sorotan jelang laga krusial ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Inggris
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Pelatih Chelsea, Liam Rosenior, ingin memaksimalkan potensi Cole Palmer yang dinilainya punya kualitas kelas dunia.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Baru Berusia 23 Tahun, Cole Palmer Miliki Kualitas Pemain Kelas Dunia
Bagikan