Melihat Rapor 10 Pemain J League di Piala Dunia 2022, Siapa Paling Gemilang?

Seluruh 10 pemain tersebut gagal membawa negaranya masing-masing ke babak perempat final.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Desember 2022
Melihat Rapor 10 Pemain J League di Piala Dunia 2022, Siapa Paling Gemilang?
Timnas Jepang. (Twitter JFA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Piala Dunia 2022 memasuki babak perempat final. Banyak statistik yang menawan terjadi di perhelatan empat tahunan sepak bola paling akbar tersebut.

Salah satunya rapor para pemain yang bekiprah di J League. Pada putaran final Piala Dunia 2022 yang dihelat di Qatar, total ada 10 pemain asal tim-tim Meiji Yasuda J League yang ikut serta.

Mereka semua tersebar membela tiga negara berbeda, yakni Jepang, Australia, dan Korea Selatan. Sepuluh pemain ini juga bernasib sama, sama-sama membawa negaranya ke babak perempat final.

Baca Juga:

Coaching Clinic Tokyo Verdy di Jakarta, Mencari The Next Pratama Arhan

Jepang 2-1 Spanyol, Rapor Luar Biasa Pemain J1 League

Kebersihan Sebagian dari Iman, Representatif Budaya Jepang di Piala Dunia 2022

Shuichi Gonda
Shuichi Gonda. (J League)

Kwon Kyung-won bersama Korea Selatan terhenti oleh Brasil, sedangkan Mitchell Duke dan Thomas Deng bersama Australia dihentikan Argentina.

Tujuh pemain lainnya membela timnas Jepang dan langkah mereka harus terhenti lewat drama adu penalti melawan Kroasia.

Dari 10 pemain tersebut, Shuichi Gonda jadi pemain dengan menit bermain terbanyak. Ia merupakan kiper utama Samurai Biru dan bermain di semua laga timnas Jepang alias empat kali (390 menit).

Yuto Nagatomo
Yuto Nagatomo. (J League)

Selain itu, ada Yuto Nagatomo yang juga bermain empat kali bersama Samurai Biru, meski tak pernah tampil penuh.

Dua pemain lain, Hiroki Sakai dan Shogo Taniguchi, sama-sama mengemas dua penampilan di Piala Dunia 2022.

Penyerang timnas Australia, Mitchell Duke, juga selalu bermain dalam empat laga Tim Kanguru dan berhasil mencetak satu gol.

Satu gol diciptakan Duke saat Australia menang 1-0 melawan Tunisia dan ia jadi satu-satunya pemain J.League yang mampu mencetak gol dalam gelaran Piala Dunia 2022.

Mitchell Duke
Mitchell Duke. (J League)

Berikut Rapor 10 Pemain J League di Piala Dunia 2022:

Timnas Korea Selatan

Kwon Kyung-won (Gamba Osaka)

Main: 2 kali

Menit bermain: 91 menit

Gol: -

Assist: -

Timnas Australia

Mitchell Duke (Fagiano Okayama)

Main: 4 kali

Menit bermain: 274 menit

Gol: 1 gol

Assist: -

Kartu kuning: 1

Thomas Deng (Albirex Niigata)

Main: -

Menit bermain: -

Timnas Jepang

Shuichi Gonda (Shimizu S-Pulse)

Main: 4 kali

Menit bermain: 390 menit

Kebobolan: 4 gol

Nirbobol: -

Shogo Taniguchi (Kawasaki Frontale)

Main: 2 kali

Menit bermain: 210 menit

Gol: -

Assist: -

Kartu kuning: 1

Miki Yamane (Kawasaki Frontale)

Main: 1 kali

Menit bermain: 62 menit

Gol: -

Assist: -

Kartu kuning: 1

Kwon Kyung-won
Kwon Kyung-won. (J League)

Yuto Nagatomo (F.C.Tokyo)

Main: 4 kali

Menit bermain: 211 menit

Gol: -

Assist: -

Hiroki Sakai (Urawa Red Diamonds)

Main: 2 kali

Menit bermain: 120 menit

Gol: -

Assist: -

Yuki Soma (Nagoya Grampus)

Main: 1 kali

Menit bermain: 82 menit

Gol: -

Assist: -

Shuto Machino (Shonan Bellmare)

Main: -

Menit bermain: -

J League Piala dunia 2022 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.881

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Bagikan