Melati Sudah Mulai Ngobrol Lagi dengan Praveen
BolaSkor.com - Masalah komunikasi antara Melati Daeva Oktavianti dengan Praveen Jordan berangsur membaik. Kini, ganda campuran terbaik Indonesia itu sudah mulai ngobrol lagi.
Praveen/Melati punya masalah komunikasi pada tiga turnamen Asia awal Januari 2021. Alhasil, performa juara All England 2020 itu menurun drastis.
Tak ada gelar juara yang dirah Praveen/Melati. Alih-alih pujian, Praveen/Melati pulang dengan kritikan.
“Sebenarnya kemarin di Thailand itu ada salah paham sedikit, biasanya tidak kayak gitu Tapi itu sudah diselesaikan. Kami sudah banyak ngobrol lagi,” ujar Melati.
Baca Juga:
Komunikasi menjadi pekerjaan rumah yang harus diselesaikan Praveen/Melati sebelum All England 2021. Pasangan tersebut tentu tak ingin memertahankan gelar juara.
Masalah Praveen/Melati sebetulnya tak hanya komunikasi. Praveen juga mengalami cedera bahu dan baru bisa kembali berlatih di pertengahan Februari.
“Kami memaksimalkan waktu yang ada karena lumayan mepet. Praveen juga agak bermasalah, tapi itu gak jadi alasan. Dia sudah latihan terus dan terapi, Insya Allah bisa membaik,” tutur Praveen.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri