Max Verstappen: Fernando Alonso Pantas Mendapatkan Lebih Banyak Kemenangan

Max Verstappen mengaku takjub dengan performa yang ditampilkan Fernando Alonso.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 19 April 2023
Max Verstappen: Fernando Alonso Pantas Mendapatkan Lebih Banyak Kemenangan
Max Verstappen dan Fernando Alonso (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Hasil positif yang diraih Fernando Alonso di musim ini membuat Max Verstappen angkat bicara. Pembalap Red Bull Racing ini menilai Alonso layak mendapatkan kemenangan lebih banyak.

Musim 2023 ini, Alonso berhasil memposisikan diri sebagai pusat perhatian publik. Bagaimana tidak, pembalap Aston Martin ini mampu memberikan kejutan dengan tampil konsisten.

Hal ini dibuktikan dengan hasil positif yang diraihnya hingga saat ini. Pembalap berumur 41 tahun ini berhasil merebut podium ketiga dalam tiga balapan.

Hasil ini jelas mendatangkan pujian dari raja Formula 1 saat ini, Verstappen. Peraih gelar juara musim 2021 dan 2022 tersebut mengaku takjub dengan performa yang ditampilkan Alonso.

“Saya pikir Alonso seharusnya sudah berhasil memenangkan lebih banyak balapan dari pada yang telah dia lakukan. Saya menilai dia lantas mendapatkan kemenangan lebih banyak,” ungkap Verstappen, dikutip dari laman resmi Formula 1.

“Jadi saya akan senang melihat dia bisa memenangkan nomor 33. Namun juga ingin melihat dia lebih banyak meraih kemenangan. Jadi kita lihat saja nanti di balapan-balapan selanjutnya,” sambungnya.

Saat ini Alonso menduduki posisi ketiga dalam klasemen sementara dengan total perolehan 45 poin. Sementara Verstappen menempati posisi puncak dengan total 69 poin. Ada pun posisi kedua ditempati oleh rekan satu tim Verstappen, Sergio Perez. Pembalap asal Meksiko itu berhasil mengantongi total 54 poin.

Penulis: Bintang Rahmat

F1 Max Verstappen Fernando alonso Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.909

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026 dini hari WIB. El Real tanpa Mbappe, Los Rojiblancos siap bikin kejutan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Inggris
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Pelatih baru Chelsea, Liam Rosenior, tiba dengan optimisme, tetapi kekalahan 1-2 di Fulham menggarisbawahi besarnya tugas yang ada di depannya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Lainnya
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Bonus sebesar Rp465,25 miliar itu langsung cair hanya dalam waktu 14 hari setelah penutupan ajang yang berakhir pada 20 Desember 2025 itu.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 08 Januari 2026
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Timnas
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
PSSI memberikan kewenangan penuh kepada John Herdman dalam menentukan asisten pelatih lokal yang akan membantunya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Bandung bjb Tandamata menyambut laga perdana Proliga 2026 dengan kepercayaan diri tinggi. Tim kebanggaan Jawa Barat akan menghadapi Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Spanyol
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone menyadari potensi bahaya yang bisa dihadirkan Vinicius.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Basket
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Pelita Jaya Jakarta menggelar launching tim untuk menghadapi IBL 2026. Launching digelar pada Kamis (8/1) di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Inggris
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Liam Rosenior memahami apa yang diharapkan dari seorang pelatih Chelsea dan bersemangat menerima peran tersebut.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Bagikan