Maverick Vinales Beda Pendapat dengan Valentino Rossi Menuju MotoGP Aragon

Jelang MotoGP Aragon, pembalap Yamaha selalu naik podium pada tiga lomba terakhir.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Kamis, 19 September 2019
Maverick Vinales Beda Pendapat dengan Valentino Rossi Menuju MotoGP Aragon
Valentino Rossi dan Maverick Vinales (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Motor Yamaha YZR-M1 sedang menunjukkan tren positif di MotoGP 2019. Tercatat tiga putaran terakhir, pengendara M1 selalu naik podium.

Dimulai rider satelit Petronas Yamaha, Fabio Quartararo yang finis ketiga di MotoGP Austria. Kemudian di MotoGP Inggris, giliran pembalap pabrikan Yamaha, Maverick Vinales naik podium ketiga.

Terbaru pada lomba MotoGP San Marino, akhir pekan lalu, Quartararo dan Vinales finis posisi 2-3. Idealnya menuju lomba putaran 14 MotoGP 2019 di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, akhir pekan ini, semua pembalap Yamaha sangat optimistis.

Baca Juga:

Analisis Valentino Rossi Gagal Kompetitif di Misano saat Dua Pembalap Yamaha Lain Naik Podium

Fabio Quartararo Tahu Cara Akali Kelemahan Motor Yamaha di Sektor Lurus

Namun sayangnya duet pembalap pabrikan Yamaha: Vinales dan Valentino Rossi beda pendapat menuju lomba di Aragon. Jika Vinales optimistis, sebaliknya Rossi.

"Jika melihat sejarah, Aragon selalu jadi sirkuit yang sulit buat kami. Tentu saja, kami harus bekerja keras. Kami harap bisa lebih kompetitif ketimbang di masa lalu," Valentino Rossi menuturkan.

Vinales sendiri punya dalih percaya diri menuju Aragon. Dia merujuk kepada keberhasilannya naik podium ketiga di MotoGP San Marino.

"Kami melakukan pekerjaan dengan baik pada putaran sebelumnya. Jadi saya percaya kami juga bisa kencang di Aragon. Kami coba untuk tetap fokus dengan target kami," turut Vinales yang berstatus pembalap tuan rumah pada lomba nanti.

Meskipun begitu, manajer tim Yamaha, Massimo Meregalli mengungkapkan Rossi sangat bersemangat untuk kembali merasakan podium pada MotoGP Aragon.

"Vale memang bukan fan dari Sirkuit Aragon. Tapi ia sudah naik podium tiga kali di Aragon, dalam kasus ini, di kelas MotoGP. Dia begitu termotivasi untuk mengulanginya," Meregalli menjelaskan.*

Breaking News MotoGP Aragon Valentino Rossi Maverick Vinales Monster Yamaha MotoGP
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Inggris
Berburu Joao Gomes, Manchester United Punya Kartu As
Manchester United dikabarkan siap menyalip klub lain demi Joao Gomes dari Wolves. Koneksi rahasia bikin Setan Merah unggul di bursa transfer!
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Berburu Joao Gomes, Manchester United Punya Kartu As
Internasional
FIFA Dituduh Ciptakan Serikat Pemain 'Palsu'
Serikat pemain dunia Fifpro mengatakan FIFA sudah menciptakan organisasi yang pro-FIFA untuk proses konsultasi tentang kesejahteraan pemain.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
FIFA Dituduh Ciptakan Serikat Pemain 'Palsu'
Inggris
Rumah Dibobol Penyusup, Raheem Sterling dan Keluarga Selamat
Penyerang Chelsea, Raheem Sterling, dan keluarganya selamat tanpa cedera setelah penyusup mencoba membobol rumah mereka.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Rumah Dibobol Penyusup, Raheem Sterling dan Keluarga Selamat
Spanyol
Ada Bahaya Laten dalam Diri Marcus Rashford, Barcelona Harus Waspada
Louis Saha memperingatkan Barcelona soal Marcus Rashford. Performa gemilang sang bintang Inggris disebut bisa jadi jebakan berbahaya bagi Blaugrana!
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Ada Bahaya Laten dalam Diri Marcus Rashford, Barcelona Harus Waspada
Italia
Kejutan, AC Milan Berburu Striker yang Baru Didatangkan Juventus
AC Milan dikabarkan siap menampung Jonathan David yang baru bergabung dengan Juventus. Benarkah sang bomber Kanada tak betah di Turin?
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Kejutan, AC Milan Berburu Striker yang Baru Didatangkan Juventus
Liga Indonesia
Persija Jamu Persik di Manahan, The Jakmania Boleh Nonton Langsung
Sebelumnya, laga Persija vs PSBS digelar tanpa penonton.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Persija Jamu Persik di Manahan, The Jakmania Boleh Nonton Langsung
Timnas
Persib Tepis Rumor Bojan Hodak Akan Ditunjuk PSSI Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Menurut penjelasan Head of Communication PT Persib Bandung Bermartabat, Adhi Pratama, tidak ada komunikasi antara Bojan Hodak dan PSSI.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Persib Tepis Rumor Bojan Hodak Akan Ditunjuk PSSI Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Mauro Zijlstra Ingin Main di SEA Games 2025, Tunggu Respons FC Volendam
Mauro Zijlstra mengutus agennya untuk berkomunikasi dengan FC Volendam.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Mauro Zijlstra Ingin Main di SEA Games 2025, Tunggu Respons FC Volendam
Spanyol
Ikrarkan Janji Setia untuk Barcelona, Frenkie De Jong Tolak Tawaran Main di Premier League
Frenkie De Jong menolak tawaran dari klub Premier League dan menegaskan ingin bertahan di Barcelona. Ia bahagia dan tak tergoda pindah!
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Ikrarkan Janji Setia untuk Barcelona, Frenkie De Jong Tolak Tawaran Main di Premier League
Timnas
Timnas Indonesia U-22 Batal Uji Coba Lawan Bahrain
Timnas Indonesia U-22 awalnya akan beruji coba dengan Bahrain dan Mali. Namun, pada akhirnya Bahrain memilih mundur.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Timnas Indonesia U-22 Batal Uji Coba Lawan Bahrain
Bagikan