Super League
Mauricio Souza Rela Rayakan Natal Jauh dari Keluarga demi Persija Jakarta
BolaSkor.com - Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, harus merayakan Natal tahun ini sendirian.
Souza tidak bisa kembali ke Brasil karena Super League 2025/2026 tetap bergulir di periode Natal hingga Tahun Baru.
Persija akan melakoni laga tunda pekan ke-8 menghadapi Bhayangkara Presisi Lampung FC, Senin (29/12).
Baca Juga:
Eks Ketua Viking Ingin Ajak Perwakilan The Jakmania Nonton Persib vs Persija di Bandung
Disalip Persib, Persija Bertekad Bangkit di 2 Laga Kandang Usai Takluk dari Semen Padang
Janji Pemain Muda Persija untuk Lebih Kuat Usai Dapat Kartu Merah di Laga Kontra Semen Padang
Lihat postingan ini di Instagram
Setelah itu Persija menjamu Persijap Jepara pada pertandingan pekan ke-16, Sabtu (3/1).
Dua pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
"Tentu kami merasa sedih. Kami ingin menghabiskan momen (Natal) tersebut bersama keluarga. Keluarga saya sendiri hampir semuanya berada di Brasil," kata Mauricio Souza.
"Namun ini adalah pekerjaan kami. Kami harus bermain dan kami akan bermain," ujarnya menambahkan.
Berharap Jeda Kompetisi Tak Ganggu Performa Persija
Rizqi Ariandi
7.692
Berita Terkait
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Superkomputer Prediksi Hasil Como vs AC Milan: Perbedaan Peluang Menang Sangat Tipis
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Falcao Tak Sabar Hadapi Ricardinho di Indonesia, Duel GOAT Futsal Dunia
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi