Matthijs de Ligt dan Noussair Mazraoui Reuni dengan Erik ten Hag, Ajax Amsterdam: Manchester is Red

Manchester United kini memiliki lima mantan pemain Ajax.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 14 Agustus 2024
Matthijs de Ligt dan Noussair Mazraoui Reuni dengan Erik ten Hag, Ajax Amsterdam: Manchester is Red
Matthijs de Ligt (x/ManUtd)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:


BolaSkor.com - Manchester United mengumumkan Matthijs de Ligt dan Noussair Mazraoui sebagai pemain baru mereka. Keduanya direkrut dari Bayern Munchen.

De Ligt diboyong setelah United membayarkan 45 juta plus 5 juta euro plus bonus, sedangkan Mazraoui senilai 15 juta plus 5 juta euro plus bonus. Total, Man United bisa membayarkan 70 juta euro untuk kedua pemain tesebut.

De Ligt dan Mazraoui merupakan bagian dari skuad Ajax Amsterdam yang mengejutkan Eropa dengan mencapai babak semifinal Liga Champions pada 2019. Sebuah prestasi yang membawa Erik ten Hag menjadi sorotan sebagai salah satu pelatih paling menjanjikan di Eropa.

Kini, De Ligt dan Mazraoui dipertemukan kembali dengan Ten Hag. Kedua pemain diharapkan dapat memecahkan masalah pertahanan United yang menjadi perhatian signifikan musim lalu.

Baca Juga:

Manchester United Resmi Umumkan Transfer Noussair Mazraoui dan Matthijs de Ligt

3 Alasan Manchester United Jadi Kandidat Kuat Juara Premier League 2024-2025

Belum Selesai Belanja Pemain, Manchester United Bidik Dominic Calvert-Lewin

De Ligt telah berkomitmen untuk menandatangani kontrak berdurasi lima tahun, sementara Mazraoui empat tahun. Kedua kesepakatan tersebut juga mencakup opsi untuk tambahan 12 bulan.

Kedatangan kedua pemain tersebut otomatis memperbesar pengaruh Ajax di Man United. Pengaruh Ajax di Old Trafford juga tidak luput dari perhatian klub Belanda tersebut.

Sesaat setelah De Ligt dan Mazraoui resmi bergabung dengan United, akun resmi X Ajax langsung menuliskan, "Manchester is Red."

Sejak mengambil alih kendali United dua tahun lalu, Ten Hag memprioritaskan mendatangkan pemain yang dia percayai dan kenal baik. Kedatangan De Ligt dan Mazraoui membuat Mancheaa di skuad mereka. Sebelumnya sudah ada Lisandro Martinez, Antony, dan Andre Onana.

Perekrutan De Ligt dan Mazraoui menandai era baru di United, di mana pengaruh Ten Hag semakin terlihat. Pelatih asal Belanda itu terus membentuk skuad sesuai dengan keinginannya.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Manchester United Matthijs de Ligt Noussair Mazraoui Erik ten Hag Ajax Amsterdam Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.864

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Persija menjamu Persijap Jepara di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu (3/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Italia
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Inter Milan bergerak cepat merampungkan transfer Joao Cancelo. Namun, bek Portugal itu masih menanti keputusan Barcelona di bursa transfer.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Barcelona menghadapi Espanyol pada lanjutan LaLiga 2025/2026. Blaugrana wajib menjaga momentum kemenangan demi menjauh dari Real Madrid.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Italia
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Juventus menjamu Lecce di Allianz Stadium pada lanjutan Serie A. Perbedaan kualitas dan rekor pertemuan membuat Bianconeri sangat diunggulkan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Italia
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Massimiliano Allegri membantah anggapan AC Milan berada di puncak klasemen Serie A karena jadwal lebih sepi. Rossoneri dinilai pantas memimpin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
AC Milan menumbangkan Cagliari 1-0 lewat gol tunggal Rafael Leao. Rossoneri resmi naik ke puncak klasemen Serie A dan menggeser Inter Milan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
Inggris
Dikonfirmasi Amorim, Mainoo dan Zirkzee Tidak Tinggalkan Manchester United
Ruben Amorim mengonfirmasi Kobbie Mainoo dan Joshua Zirkzee tidak tinggalkan Manchester United pada bursa transfer musim dingin ini.
Arief Hadi - Sabtu, 03 Januari 2026
Dikonfirmasi Amorim, Mainoo dan Zirkzee Tidak Tinggalkan Manchester United
Spanyol
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Jude Bellingham mengakui performa Real Madrid sepanjang 2025 belum memenuhi harapan, namun optimistis raih trofi pada 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Liga Indonesia
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Persija melepas satu pemain muda, yakni Alwi Fadilah. Alwi dilepas karena kontraknya di Persija sudah habis.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Bagikan