Kualifikasi Piala Dunia 2026
Marselino Ferdinan Absen Lawan China, Patrick Kluivert Punya Pengganti yang Hebat
BolaSkor.com - Timnas Indonesia tidak bisa menurunkan kekuatan penuh saat menjamu China pada laga kesembilan Grup C Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (5/6).
Dalam laga tersebut Timnas Indonesia tidak bisa diperkuat Maarten Paes dan Marselino Ferdinan karena sanksi akumulasi kartu kuning.
Absennya Marselino Ferdinan dikhawatirkan membuat kreativitas Timnas Indonesia berkurang. Namun, pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, meminta suporter tak khawatir.
Baca Juga:
Belum Pernah Merumput di SUGBK bersama Timnas Indonesia, Dean James Berharap Dimainkan Lawan China
Tanggapan Beckham Putra Setelah Sepekan Gabung Timnas Indonesia
3 Pemain yang Bisa Menggantikan Peran Marselino Ferdinan saat Timnas Indonesia Menantang China
Lihat postingan ini di Instagram
Kluivert sudah menyiapkan pemain pengganti yang dia percaya bisa menggantikan peran Marselino Ferdinan dengan baik. Namun, Kluivert tidak membeberkan siapa pemain yang dimaksud agar tidak terbaca lawan.
"Soal Marselino, dia tidak bisa bermain di laga ini. Dia adalah pemain yang bagus, semua orang tahu akan hal itu. Namun, saya sangat senang dengan skuad yang ada saat ini," kata Patrick Kluivert dalam konferensi pers sebelum laga, Rabu (4/6).
Patrick Kluivert Optimistis Timnas Indonesia Kalahkan China
Rizqi Ariandi
7.428
Berita Terkait
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Hokky Caraka Beberkan Bekal Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi