Marc Marquez Kalahkan Valentino Rossi soal Pendapatan
BolaSkor.com - Pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, menjadi rider tertua yang berada di MotoGP saat ini. The Doctor masih membalap di usia 39 tahun.
Panjangnya karier Rossi tentu membuat pundi uangnya terus bertambah dari musim ke musim. Nominal kontrak yang ditawarkan Yamaha juga tak main-main yakni mencapai tujuh juta euro atau setara Rp 115 miliar
Namun, nominal itu ternyata masih kalah dari pembalap Repsol Honda, Marc Marquez. The Baby Alien kini mendapat predikat sebagai rider dengan pendapatan terbanyak di MotoGP.
Baca Juga:
Kutukan Nomor Motor 1 di MotoGP, Pembalap Ogah Memakainya
Bikin Kaget, Dani Pedrosa Umumkan Jadi Pembalap F1 Tahun 2020
Nilai kontrak Marquez bersama Repsol Honda ditaksir mencapai sembilan juta euro atau setara Rp 148 miliar. Pembalap asal Spanyol itu menjadi rider termahal setelah kontrak Jorge Lorenzo bersama Ducati habis.
Adapun Lorenzo yang sempat menjadi pembalap termahal kini berada di peringkat keempat. X-Fuera hanya menerima kontrak sebesar dua juta euro bersama Repsol Honda.
Perbedaan yang cukup mencolok dialami Maverick Vinales di Movistar Yamaha. Jika Valentino Rossi menerima tujuh juta euro, Vinales hanya mendapat 1,5 juta saja.*
Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Thomas Tuchel Beri Isyarat Akan Nanyikan Lagu Kebangsaan Inggris di Piala Dunia
Gara-gara Hansi Flick Tidak Setuju, Barcelona Akhirnya Batal Rekrut Etta Eyong
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Terungkap Rencana Manchester United saat Andre Onana Kembali Musim Depan
Untuk Gaet Pengganti Mohamed Salah, Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer
Georgia vs Spanyol: Luis de la Fuente Sudah Punya Solusi Tanpa Lamine Yamal
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Link Streaming Georgia vs Spanyol, Minggu 16 November 2025
Gara-gara Postingan Sosmed, Eks Wonderkid Barcelona Terancam Hukuman Berat
Kroasia Lolos ke Piala Dunia 2026, Luka Modric Akan Samai Rekor Lothar Matthaeus, Cristiano Ronaldo, dan Lionel Messi