Marc Marquez Alihkan Fokus ke MotoGP 2021

Marc Marquez mengungkapkan sudah bertemu dengan Repsol Honda dan fokus ke MotoGP 2021.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Jumat, 25 September 2020
Marc Marquez Alihkan Fokus ke MotoGP 2021
Marc Marquez. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, mengungkapkan sudah bertemu dengan timnya. Menurut Marquez, dirinya dan Honda sudah mengalihkan fokus ke MotoGP 2021.

Marquez terlihat di paddock menjelang MotoGP Catalunya. Ini merupakan kali pertama hadir setelah sebelumnya terakhir pada FP2 MotoGP Andalusia.

Ternyata kehadiran itu sekaligus menjadi kesempatan Marquez berdiskusi dengan Repsol Honda. Menariknya, kedua belah pihak sepakat mengalihkan fokus ke musim selanjutnya.

Baca Juga:

Hasil FP1 MotoGP Catalunya: Quartararo Tercepat, Diikuti Dovizioso

Yamaha Akui Absennya Marc Marquez Beri Keuntungan

"Saya sudah lebih baik setiap hari. Saya memiliki percobaan di lengan kanan setiap Senin dan segalanya berjalan lancar. Saya datang ke sini untuk bertemu dengan petinggi dari Jepang," kata Marquez.

"Kami memutuskan untuk bekerja menyongsong MotoGP 2021 dari perspektif saya dan tim. Secara perlahan, segalanya menjadi semakin baik."

"Saya ingin segera kembali beraksi di lintasan balap. Namun, kami ingin melakukannya dengan aman dan segalanya berjalan 100 persen. Kami masih belum menentukan kapan akan kembali," imbuhnya.

Secara tersirat, Marquez mengindikasikan belum akan beraksi hingga MotoGP Prancis Oktober mendatang. Artinya, peluang Marquez hanya di Sirkuit Aragon dan Valencia.

Breaking News Marc marquez Motogp
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Italia
Kirim Tawaran Rekrut Jean-Philippe Mateta, Juventus Rayu dengan Klausul yang Mudah Aktif
Juventus dikabarkan serius memburu striker Crystal Palace, Jean-Philippe Mateta. Skema pinjaman, klausul tebusan, hingga peluang lolos Eropa membuat transfer ini menarik. Simak detailnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kirim Tawaran Rekrut Jean-Philippe Mateta, Juventus Rayu dengan Klausul yang Mudah Aktif
Italia
Juventus Tumbang di Kandang Cagliari, Spalletti Soroti Disiplin Pemain
Pelatih Juventus Luciano Spalletti mengingatkan timnya untuk segera berbenah dan memperbaiki diri.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Juventus Tumbang di Kandang Cagliari, Spalletti Soroti Disiplin Pemain
Jadwal
Link Live Streaming Real Sociedad vs Barcelona, Senin 19 Januari 2026
Jadwal laga tandang Barcelona melawan Real Sociedad pada pertandingan lanjutan LaLiga 2025-2026, di Reale Arena.
Yusuf Abdillah - Minggu, 18 Januari 2026
Link Live Streaming Real Sociedad vs Barcelona, Senin 19 Januari 2026
Inggris
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Pep Guardiola mengakui keunggulan Manchester United usai derby Manchester di Premier League. Apa yang membuat Setan Merah tampil lebih efektif? Simak komentar lengkap sang pelatih!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Testimoni Pep Guardiola: Manchester United Lebih Hebat
Inggris
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Lisandro Martinez buka suara soal perubahan mentalitas Manchester United usai derby melawan Manchester City. Apa kunci kebangkitan Setan Merah? Simak kesaksiannya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kesaksian Lisandro Martinez: Michael Carrick Tanamkan Mentalitas Pemenang
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Superkomputer Opta merilis prediksi hasil AC Milan vs Lecce di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri mencolok, sementara peluang Lecce sangat kecil. Simak datanya!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil AC Milan vs Lecce: Tiga Poin di Depan Mata Rossoneri
Spanyol
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Juventus menelan kekalahan mengejutkan dari Cagliari meski mendominasi penguasaan bola hingga 78 persen. Statistik mencengangkan, rekor memalukan, dan jadwal berat menanti Bianconeri.
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Kalah Lawan Cagliari, Juventus Catat Rekor Memalukan
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Update klasemen terkini LaLiga 2025/2026 setelah Real Madrid menang 2-0 atas Levante. Jarak dengan Barcelona kian menipis, persaingan juara makin panas. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Update klasemen terkini Serie A 2025/2026 usai pekan ke-21. Inter Milan kukuh di puncak setelah menaklukkan Parma, Juventus terpeleset di markas Cagliari. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026 Usai Inter Milan Menumbangkan Parma dan Juventus Ditekuk Cagliari
Lainnya
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Pada seri ketiga putaran pertama, Bandung bjb Tandamata akan bermain di kandang. Mereka akan menghadapi Jakarta Pertamina dan Gresik Ponska.
Rizqi Ariandi - Minggu, 18 Januari 2026
Dapat Pelajaran dari Jakarta Electric, Bandung bjb Tandamata Optimistis Tatap Seri Ketiga Proliga 2026
Bagikan