F1 2025

Mantan Boss Haas Sebut Verstappen seperti Bom Waktu yang Siap Meledak

Tercatat di pertengahan musim 2024, pembalap berdarah campuran Belanda-Belgia ini sempat naik pitam ketika mobil yang dikendarainya mengalami masalah keseimbangan.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 06 Maret 2025
Mantan Boss Haas Sebut Verstappen seperti Bom Waktu yang Siap Meledak
Max Verstappen. (F1)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Mantan bos Haas, Guenther Steiner memberikan peringatan kepada Red Bull terkait Max Verstappen. Dia menyebut pembalap berumur 27 tahun itu seperti bom waktu yang dapat meledak sewaktu-waktu.

Guenther mengaku, penilaian ini didasarkan pada sikap agresif yang pernah ditunjukkan Verstappen pada timnya sendiri. Tercatat di pertengahan musim 2024, pembalap berdarah campuran Belanda-Belgia ini sempat naik pitam ketika mobil yang dikendarainya mengalami masalah keseimbangan.

Berkaca dari hal tersebut, ada kemungkinan Verstappen akan mengeluarkan amarahnya lagi jika Red Bull belum bisa menyediakan mobil yang kompetitif. Bahkan bisa saja kekesalan yang ditunjukkan akan lebih besar dibandingkan sebelumnya.

"Saya katakan di musim lalu, saat dia mulai mendapatkan hasil kurang maksimal, dia bereaksi sangat agresif. Namun dalam beberapa tahap, saya berpikir dia mulai sadar untuk bertindak lebih pintar dengan mengambil banyak poin meskipun tidak memenangkan balapan. Jadi kita melihat apa yang bisa Verstappen dapatkan," ucap Guenther dikutip dari crash.net.

Baca Juga:

Bos McLaren: Hamilton Masuk Kandidat Juara F1 2025

Di Bawah Bendera Ferrari, Hamilton Berpeluang Besar Merebut Gelar Juara F1 2025

"Namun saya yakin, jika dia tidak mendapatkan mobil bagus yang dapat mengantarkan kemenangan, dia akan sulit untuk dikendalikan".

"Saya berkata seperti ini karena dia sangat vokal dalam mengungkapkan perasaan tidak senang. Verstappen yang berada pada kondisi itu bukanlah seorang Verstappen yang ramah seperti yang kita kenal," tambahnya.

Apalagi saat ini muncul lawan kuat yang dapat menjegal dominasi Verstappen seperti Lando Norris. Jelas peraih gelar juara musim 2021-2024 tersebut akan lebih tegas dalam mempersoalkan performa mobil.

Namun Guenther yakin permasalahan ini tidak akan memberikan pengaruh signifikan pada performa Verstappen di musim 2025. Dia percaya ujung tombak Red Bull ini dapat kembali mempertahankan gelar juaranya.

"Tetapi dia pembalap yang bagus, saya berpikir dia yang terbaik saat ini. Jelas dia akan mengeluarkan upaya keras untuk memenangkan balapan. Namun ini tidak akan mudah seperti yang kita lihat pada musim lalu," tandasnya.

Penulis: Bintang Rahmat

Max Verstappen F1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.859

Berita Terkait

Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Liverpool di Premier League Jumat 9 Januari 2026. The Gunners difavoritkan, peluang The Reds sangat kecil
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Spanyol
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Barcelona memastikan tiket final Piala Super Spanyol setelah menghancurkan Athletic Bilbao 5-0 pada laga semifinal
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Inggris
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Manchester City harus puas dengan hasil imbang 1-1 kontra Brighton & Hove Albion pada laga lanjutan Premier League di Etihad Stadium.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Ragam
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Daftar 7 pemain yang pernah membela Arsenal dan Liverpool, kisah unik lintas rival Premier League, dari Jermaine Pennant hingga Raheem Sterling, lengkap dengan perjalanan karier mereka.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
7 fakta menarik duel Arsenal vs Liverpool di Premier League 2025/2026, statistik pertemuan, rekor kandang The Gunners, performa Bukayo Saka, dan dominasi The Reds.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Jadwal
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming AC Milan vs Genoa pada lanjutan Serie A Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran langsung, jam kick-off WIB, stadion San Siro, dan misi Rossoneri mengejar Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Prediksi AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026, statistik pertandingan, kondisi tim, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor, Milan tidak boleh terpeleset demi menekan Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Jadwal
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel krusial perebutan tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Bagikan