Mantan Bintang Aspac Resmi Tukangi NSH Jakarta
BolaSkor.com -NSH Jakarta kedatangan pelatih baru jelang Indonesia Basketball League (IBL) 2020. Klub yang musim lalu berhasil menembus semifinal itu menunjuk mantan bintang Aspac Jakarta, Antonius Ferry Rinaldo, sebagai pelatih kepala.
Pria yang akrab disapa Inal itu menggantikan posisi Wahyu Widayat Jati. Sebagai pelatih, Inal sudah memiliki cukup jam terbang karena pernah menukangi Stapac Jakarta dua musim lalu.
Pada SEA Games 2019, Inal merupakan asisten pelatih tim nasional basket Indonesia, Rajko Toroman. Kini, setelah ajang dua tahunan itu selesai, Inal mulai fokus bersama NSH Jakarta.
Baca Juga:
Pertandingan Natal NBA ke-72, Pertemukan Dua Tim Los Angeles
“Kontrak kerja saya dengan tim nasional memang berakhir setelah SEA Games Manila," ujar Inal.
“Saya deal sendiri terlebih dahulu, kemudian saya bilang ke manajemen NSH kalau membutuhkan dua asisten pelatih dan satu pelatih fisik," sambungnya.
Sebelum kedatangan Inal,NSH Jakarta sempat dipegang Antonius Joko Endratmo pada Piala Presiden 2019. Kini, Joko akan bertugas sebagai asisten Inal.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal