Mancini: Tanpa Pirlo, Juventus Kehilangan Permainan Jelang Liga Champions
Mancini: Tanpa Pirlo, Juventus Kehilangan Permainan Jelang Liga Champions
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Istanbul - Jelang Duel panas dengan Juventus, pelatih Galatasaray, Roberto Mancini, akui laga menghadapi Juventus menjadi pertandingan yang sulit. Namun, ia yakin atmosfer dukungan 'fans' akan membantu anak didiknya meraih kemenangan.
"Ini akan menjadi pertandingan yang sulit. Juventus tampil baik di Serie A, sehingga akan sulit untuk mengalahkan mereka. Kami membutuhkan kemenangan untuk menuju babak selanjutnya," papar Roberto Mancini seperti dilansir situs uefa.
"Di lain hal, kami memiliki keuntungan karena bermain di depan pendukung sendiri. Saya merasa senang dengan kepercayaan pendukung. Saya juga percaya mereka akan membantu, kami akan melakukan sengalanya untuk menang," tambahnya.
"Juventus akan bermain tanpa Pirlo, itu adalah situasi yang sulit bagi pelatih. Pirlo adalah pemain yang besar dan Juventus akan kehilangan permainan tanpa dia tetapi Juve memiliki pemain berkualitas yang akan mengantikannya," ujar mantan manajer manchester City itu.
"Kita tidak boleh melupakan bahwa permainan berlangsung selama 90 menit. Target kami adalah menuju babak selanjutnya," pungkasnya.
Posts
11.190
Berita Terkait
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Liverpool: Duel Krusial dalam Perebutan Titel Premier League
Statistik serta prediksi pekan 21 Premier League antara Arsenal vs Liverpool di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico vs Real Madrid: Derby Madrid Merebutkan Tiket Final
Statistik serta prediksi semifinal Piala Super Spanyol antara Atletico Madrid vs Real Madrid di King Abdullah Sports City.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Juventus tampil menggila di markas Sassuolo! Bianconeri menang telak 3-0 lewat gol bunuh diri, Fabio Miretti, dan Jonathan David. Simak hasil lengkap Serie A 2025/2026 di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Serie A Sassuolo vs Juventus, Tayang Rabu (07/01) Pukul 02.45 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 19 Serie A antara Sassuolo vs Juventus di Mapei Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Italia
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Juventus menanyakan soal peluang mereka untuk meminjam Federico Chiesa dengan opsi pembelian di akhir musim.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sassuolo vs Juventus: Misi Si Nyonya Tua Kembali ke Jalur Kemenangan
Juventus akan menghadapi Sassuolo di Mapel Stadium pada pertandingan lanjutan Serie A, Rabu (7/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Italia
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Isu kepindahan Theo Hernandez ke Juventus akhirnya terjawab. Fabrizio Romano menegaskan sang bek masih betah di Al-Hilal dan Juve belum bergerak sedikit pun.
Johan Kristiandi - Senin, 05 Januari 2026
Italia
Lupakan Hasil Imbang di Turin, Juventus
Juventus hanya meraih satu poin usai imbang 1-1 melawan Lecce di pekan 18 Serie A. Il Bianconeri diminta melupakan hasil itu dan move on.
Arief Hadi - Minggu, 04 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Arsenal dan Barcelona Kompak Menang, Juventus Tertahan di Kandang
Gol menit akhir mewarnai kemenangan Arsenal dan Barcelona pada laga dini hari tadi. Sebaliknya, Juventus harus puas berbagi poin di kandang sendiri. Simak hasil lengkap liga-liga top Eropa di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 04 Januari 2026
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Juventus vs Lecce, Sabtu 4 Januari 2025
Juventus akan menjamu Lecce pada pertandingan lanjutan Serie A 2025/2026, di Allianz Stadium, Minggu (4/1).
Yusuf Abdillah - Sabtu, 03 Januari 2026