Manchester United dan Tottenham Saling Sikut Berebut Penyerang Senior Algeria

Manchester United dan Tottenham Hotspur punya satu kesamaan yakni membutuhkan striker baru.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 28 Januari 2020
Manchester United dan Tottenham Saling Sikut Berebut Penyerang Senior Algeria
Islam Slimani (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester United dan Tottenham Hotspur dikabarkan Daily Star saling sikut mendapatkan penyerang AS Monaco, Islam Slimani. Pemain 31 tahun itu sedang menjalani masa peminjaman dari Leicester City.

Manchester United dan Tottenham Hotspur punya satu kesamaan yakni membutuhkan striker baru. Kedua klub itu kesulitan setelah para penyerang utama mengalami cedera.

Baca Juga:

Tranmere Rovers 0-6 Manchester United: Setan Merah Melenggang ke Putaran Kelima Piala FA

Setelah Young, Manchester United Terancam Kembali Kehilangan Bek

Ketika Erling Haaland Mencetak Lebih Banyak Gol ketimbang Manchester United

Islam Slimani

The Red Devils tidak punya barisan di lini depan setelah Romelu Lukaku dan Alexis Sanchez angkat kaki. Keadaan kian memburuk usai Marcus Rashford masuk ruang perawatan.

Sementara itu, manajer Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, membutuhkan segera pengganti Harry Kane yang cedera panjang. The Special One tidak punya banyak piliihan bila menilik materi pemain Tottenham.

Saat ini, berdasarkan laporan Daily Star, Ole Gunnar Solskjaer dan Mourinho sudah meminta kepada manajemen untuk mencari penyerang baru. Satu di antara nama yang masuk dalam radar adalah Islam Slimani.

Islam Slimani sedang dipinjamkan Leicester City ke AS Monaco selama satu musim. Kabarnya, Slimani meminta Monaco mempercapat masa peminjaman setelah mendengar kertarikan dari Man United dan Tottenham.

Manajer Leicester, Brendan Rodgeres, tidak menampik ada tawaran yang masuk untuk Slimani. Namun, keputusan akhir tetap berada pada manajemen The Foxes.

"Itu harus melalui klub. Slimani sedang dipinjamkan dan ada untuk musim ini. Klub mana pun yang tertarik harus menghubungi Leicester," terang Rodgers.

Ketajaman Islam Slimani masih terlihat di AS Monaco. Mantan penggawa Newcastle United tersebut sudah mendulang tujuh gol plus tujuh assist dalam 14 laga.

Breaking News Manchester United Tottenham Hotspur Islam Slimani
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.168

Berita Terkait

Ragam
Melihat Staf Kepelatihan Michael Carrick di Manchester United
Michael Carrick telah resmi melatih Manchester United dan berikut staf kepelatihan yang dipilihnya.
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Melihat Staf Kepelatihan Michael Carrick di Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Real Madrid menantang Albacete di Copa del Rey. Simak prediksi skor, statistik pertandingan, head to head, kondisi tim, dan peluang Los Blancos melaju ke babak berikutnya.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Inggris
Alasan Manchester United Pilih Carrick ketimbang Solskjaer sebagai Pelatih Baru
Manchester United pada akhirnya memilih Michael Carrick ketimbang Ole Gunnar Solskjaer sebagai pelatih baru. Apa alasannya?
Arief Hadi - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Manchester United Pilih Carrick ketimbang Solskjaer sebagai Pelatih Baru
Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Italia
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Massimo Ambrosini yakin AC Milan tidak bisa dikesampingkan dalam perebutan Scudetto, meski baru-baru ini kehilangan poin.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Dewa United Banten FC mendatangkan Vico Duarte dari Malut United dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Sosok
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Michael Carrick kembali ke klub yang membesarkan namanya untuk menggantikan Ruben Amorim yang diberhentikan pekan lalu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Inggris
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Untuk menjalankan tugasnya, Michael Carrick telah merekrut staf pendukungnya, termasuk mantan tangan kanan Gareth Southgate.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Spanyol
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Sebagai pelatih baru, Alvaro Arbeloa menyatakan misi untuk membangkitkan mental juara Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bagikan