Manchester City Vs Newcastle United, Duel Beda Kepentingan

Manchester City akan bertanding melawan Newcastle United.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 04 Maret 2023
Manchester City Vs Newcastle United, Duel Beda Kepentingan
Manchester City vs Newcastle United (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juara bertahan Premier League, Manchester City, akan menjamu Newcastle United di Etihad Stadium, Sabtu (04/03) pukul 19.30 WIB, dalam lanjutan pekan 26 Premier League. Dua tim bertarung untuk kepentingan berbeda.

Tiga poin dibutuhkan dengan tujuan berbeda. Man City ingin terus menempel Arsenal dalam jalur perebutan titel Premier League (saat ini terpaut lima poin), sementara Newcastle bertarung merebutkan zona Liga Champions.

Posisi Newcastle arahan Eddie Howe saat ini sudah turun ke urutan lima dari empat dengan 41 poin dari 23 laga. Posisi mereka diambilalih Tottenham Hotspur yang punya 45 poin dari 25 pertandingan.

Tugas Newcastle pun tidak mudah karena mereka akan melawan Man City di Etihad Stadium. Kendati Newcastle punya catatan bagus tak terkalahkan di delapan laga tandang Premier League (empat kali menang dan empat kali imbang), Man City juga punya catatan bagus.

Baca Juga:

Agen Erling Haaland Panaskan Rumor Gabung Real Madrid

Lupakan Treble Winner, Fans Manchester City

Undian Perempat Final Piala FA: Duo Manchester Terhindar dari Pertemuan Dini

Man City memenangi 13 laga kandang Premier League lawan Newcastle dan sudah menang 14 kali dari 16 laga kandang Premier League, sekali imbang dan sekali kalah. Pertahanan Newcastle kuat tapi belakangan mereka juga lebih sering meraih hasil imbang.

Terlebih performa Newcastle masih inkonsisten melawan tim-tim besar Premier League. Itu terlihat saat mereka kalah dari Liverpool dan Manchester United.

"Saya tidak akan terlalu jauh mengatakan bahwa Newcastle kehabisan tenaga, tetapi mereka sedikit lesu," tutur pandit sepak bola, Chris Sutton di BBC Sport.

"Mereka tidak dikalahkan (dari segi gaya main) oleh Manchester United di final Piala Piala, tapi saya pikir tim Erik ten Hag menang dengan cukup nyaman."

"Saya suka cara pelatih Magpies Eddie Howe mengatur timnya dan mereka akan berada di posisi yang aneh di Stadion Etihad, terutama dengan kembalinya Nick Pope sebagai penjaga gawang, tetapi saya masih berpikir Manchester City akan menang," urainya.

Premier League Newcastle United Manchester United
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.784

Berita Terkait

Inggris
Andy Robertson Santai dengan Nasib Masa Depannya di Liverpool
Kontrak Andy Robertson habis di Liverpool pada 2026, tetapi sang pemain santai dengan situasi tersebut.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Andy Robertson Santai dengan Nasib Masa Depannya di Liverpool
Sosok
Lima Laga Pertama dengan Manchester United: Membandingkan Senne Lammens dengan Andre Onana dan David De Gea
Senne Lammens sejauh ini menjadi pembelian sukses Manchester United bersama dengan Matheus Cunha dan Bryan Mbeumo.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Lima Laga Pertama dengan Manchester United: Membandingkan Senne Lammens dengan Andre Onana dan David De Gea
Inggris
Rahasiakan Kondisi Cedera Benjamin Sesko, Manchester United Dikecam Pelatih Timnas Slovenia
Benjamin Sesko cedera kala Manchester United imbang 2-2 lawan Tottenham Hotspur di Premier League hingga ia absen memperkuat timnas Slovenia.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Rahasiakan Kondisi Cedera Benjamin Sesko, Manchester United Dikecam Pelatih Timnas Slovenia
Inggris
Terus Dikritik, Liverpool Kian Memperumit Situasi Florian Wirtz
Florian Wirtz kian dikritik dan disorot karena tak jua berkontribusi dari 11 laga Premier League.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Terus Dikritik, Liverpool Kian Memperumit Situasi Florian Wirtz
Inggris
Manchester City Kembali dalam Perburuan Titel Premier League, Arsenal Keringat Dingin
Manchester City mengirim pesan nyata kepada Arsenal dalam perburuan titel Premier League usai menang 3-0 atas Liverpool.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Manchester City Kembali dalam Perburuan Titel Premier League, Arsenal Keringat Dingin
Inggris
Benjamin Sesko Cedera Lutut, Ruben Amorim Bisa Meniru Taktik Mikel Arteta
Benjamin Sesko dipastikan absen lama akibat cedera lutut. Ruben Amorim dikabarkan siap meniru strategi Mikel Arteta dengan bermain tanpa striker. Akankah Matheus Cunha jadi false nine dan Joshua Zirkzee mendapat kesempatan emas?
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Benjamin Sesko Cedera Lutut, Ruben Amorim Bisa Meniru Taktik Mikel Arteta
Ragam
5 Rekor Tim dengan Pertahanan Terbaik dalam Sejarah Premier League
Klub-klub dalam sejarah Premier League yang mencatatkan rekor pertahanan terbaik, Chelsea dua kali masuk ke dalam daftar.
Arief Hadi - Senin, 10 November 2025
5 Rekor Tim dengan Pertahanan Terbaik dalam Sejarah Premier League
Inggris
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Liverpool merosot ke posisi kedelapan klasemen Premier League setelah 11 pertandingan, tertinggal delapan poin dari Arsenal di puncak.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Liverpool Harus Fokus Raih Hasil, Bukan Perebutan Juara
Inggris
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Hingga pekan ke-11, Sunderland masih bertahan di empat besar klasemen sementara Premier League.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Secara Statistik, Sunderland Merupakan Klub Premier League dengan Performa Terbaik
Inggris
Mantan Orang Dalam Liverpool Bantu Manchester City Menang Telak 3-0 atas The Reds
Manchester City memiliki senjata rahasia ketika menang 3-0 atas Liverpool pada pekan 11 Premier League.
Arief Hadi - Senin, 10 November 2025
Mantan Orang Dalam Liverpool Bantu Manchester City Menang Telak 3-0 atas The Reds
Bagikan