Manchester City Vs Arsenal: Guardiola Waspadai Ancaman Ozil


BolaSkor.com - Manchester City dan Arsenal bakal bentrok dalam lanjutan Premier League, di Etihad Stadium, Minggu (5/11/207) WIB. Josep Guardiola pun secara khusus menyoroti keberadaannya Mesut Ozil sebagai pemain patut diwaspadai.
Ketrampilan apik Ozil bersama Arsenal belum terlihat sejauh ini. Gelandang Jerman itu kerap mendapatkan kritik dari pengamat dan juga penggemar. Pasalnya ia belum memberikan kontribusi sepadan mengangkat prestasi The Gunners musim ini.
Namun begitu, pelatih berusia 48 tahun itu tahu betul kualitas Ozil saat masih berseragam Real Madrid." Saya tak meragukan Ozil. Pertama ia punya kualitas. Saya menikmati penampilannya dan menderita karenanya saat ia masih di Madrid," terang Guardiola dilansir football.london
Dalam pertemuan melawan Arsenal, Guardiola mengingatkan anak asuhnya tetap mewaspadai pergerakan Ozil di laga nanti.
"Saya pikir bagus bagi Premier League memiliki pemain dengan talenta seperti dia dan semoga besok ia bermain sangat, sangat buruk.
11.190
Berita Terkait
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini

Erling Haaland Sedang Subur, Pep Guardiola Harapkan Ada Sumber Gol Lain

Statistik Unik Erling Haaland, Tumpul di Anfield tapi Hobi Bikin Gol di London

Libas Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger, Pep Guardiola Ukir Rekor Baru

Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi

Manchester City Mulai Sering Kebobolan Gol Telat, Pep Guardiola Tidak Khawatir

Perpanjang Kontrak dengan Manchester City hingga 2031, Savinho Sanjung Pep Guardiola

Pep Guardiola Cocok Jadi Suksesor Luis de la Fuente di Timnas Spanyol

7 Klub Terbaik Dunia Versi Opta Analyst per Pertengahan 2025
Ditahan AS Monaco, Pep Guardiola Tetap Sanjung Penampilan Manchester City
