Premier League
Manchester City Ingin Kebut Proses Transfer Tijjani Reijnders
BolaSkor.com - Manchester City dikabarkan serius dalam upaya mendatangkan gelandang AC Milan, Tijjani Reijnders. The Citizens ingin mempercepat proses transfer pemain tim nasional Belanda itu.
Tijjani Reijnders menjadi satu di antara pemain yang paling menonjol di Milan pada musim ini. Sang gelandang telah mengemas 15 gol dan lima assist di berbagai ajang. Torehan itu membuktikan Reijnders adalah gelandang yang produktif.
Baca Juga:
Prediksi dan Statistik Crystal Palace Vs Manchester City: Mencari Pelipur Lara
Final Piala FA: Manchester City Akan Tampil Habis-habisan demi Kevin De Bruyne
Serius Kejar Tijjani Reijnders, Manchester City Bakal Berikan Tawaran Formal kepada AC Milan
View this post on Instagram
Penampilan tersebut membuat sejumlah raksasa Eropa terpincut. Selain Real Madrid, Manchester City juga ingin mendatangkan Reijnders pada musim depan.
Laporan dari Calciomercato mengatakan Manchester City ingin menyelesaikan kesepakatan dengan Milan secepat mungkin. Dengan demikian, Reijnders bisa bergabung pada awal Juni atau sebelum The Citizens menghadapi Piala Dunia Antarklub.
Kabarnya, Reijnders terbuka dengan segala pilihan, termasuk melakoni tantangan baru dengan bermain di Premier League.
AC Milan Bersedia Menjual Tijjani Reijnders
Johan Kristiandi
18.186
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Salip Liverpool, Manchester City Rekrut Marc Guehi
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan