Madura United Resmi Rekrut Fandry Imbiri

Fandry Imbiri direkrut setelah tak melanjutkan karier bersama Persebaya Surabaya.
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 29 Desember 2018
Madura United Resmi Rekrut Fandry Imbiri
Fandry Imbiri saat berbaju Persebaya. (persebaya.id)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Madura United terus bergerak menyambut musim 2019. Perekrutan pemain kembali dilakukan oleh manajemen Sape Kerrab.

Terbaru, Fandry Imbiri diumumkan sebagai rekrutan anyar, Sabtu (29/12). Fandry Imbiri direkrut setelah tak melanjutkan karier bersama Persebaya Surabaya.

Fandry Imbiri sempat dihubung-hubungkan dengan PSM Makassar. Ini sebelum dirinya dipastikan bermain untuk klub Madura.

"Selamat bergabung dengan kami di Madura United, Fandry Imbiri. Pemain berposisi bek ini, akan berbaju Loreng Merah Putih selama 1 musim ke depan," tulis Madura United.

Baca Juga:

Digoda Persib dan Tiga Klub Liga 1, Asep Berlian Pilih Setia bersama Madura United

Sebelum Gabung Madura United, Kiper Timnas Indonesia Terlebih Dahulu Minta Restu Orang Tua

(Twitter Madura United)

Menurut manajer Madura United, Haruna Soemitro, proses perekrutan Fandry Imbiri sudah rampung. "Proses komunikasi dan kontrak pemain dengan Imbiri sudah selesai. Durasinya selama satu musim," jelas Haruna Soemitro.

Madura United sebelumnya telah lebih dulu memastikan bergabungnya beberapa nama. Yaitu M. Ridho, Andik vermansah, Dane Milovanovic.

Itu selain mengumumkan bertahannya beberapa pemain, seperti Zah Rahan, Greg Nwokolo, Alfath Fathier, Satria Tama, Guntur, Asep Berlian, dan Fachruddin Aryanto. Belakangan Madura United juga mengumumkan keluarnya Bayu Gatra.

Breaking News Madura united Fandry imbiri
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Spanyol
Prosedur Medis Lamine Yamal di Barcelona Bikin RFEF Terkejut dan Khawatir
Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) menyatakan terkejut dan khawatir dengan prosedur medis untuk merawat pangkal paha Lamine Yamal yang dilakukan Barcelona.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Prosedur Medis Lamine Yamal di Barcelona Bikin RFEF Terkejut dan Khawatir
Internasional
Daftar Pemain Timnas Argentina Melawan Angola pada Jumat, 14 November 2025
Timnas Argentina umumkan skuad lawan Angola pada 14 November 2025. Beberapa bintang absen, muncul wajah baru Kevin Mac Allister!
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Daftar Pemain Timnas Argentina Melawan Angola pada Jumat, 14 November 2025
Italia
Incar Zion Suzuki, Inter Siap Saling Sikut dengan Milan
Inter Milan dan AC Milan dikabarkan siap bersaing ketat memburu kiper muda Parma, Zion Suzuki. Siapa yang akan menang dalam perebutan ini?
Johan Kristiandi - Rabu, 12 November 2025
Incar Zion Suzuki, Inter Siap Saling Sikut dengan Milan
Piala Dunia
Piala Dunia 2026 Menjadi yang Terakhir buat Cristiano Ronaldo
Megabintang Portugal Cristiano Ronaldo telah mengonfirmasi bahwa Piala Dunia 2026 akan menjadi yang terakhir baginya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Piala Dunia 2026 Menjadi yang Terakhir buat Cristiano Ronaldo
Liga Indonesia
Garudayaksa FC Hajar Sriwijaya FC 7-2, Langkah Promosi ke Super League Makin Dekat
Garudayaksa FC berhasil menang telak 7-2 atas Sriwijaya FC, pada laga pekan ke-10 Championship Indonesia 2025/2026 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa (11/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 12 November 2025
Garudayaksa FC Hajar Sriwijaya FC 7-2, Langkah Promosi ke Super League Makin Dekat
Timnas
Marselino Ferdinan Diproyeksikan Gabung Timnas U-22 di SEA Games 2025, Bagaimana Justin Hubner?
PSSI terus berkomunikasi dengan klub Marselino Ferdinan terkait peluang sang pemain tampil di SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Marselino Ferdinan Diproyeksikan Gabung Timnas U-22 di SEA Games 2025, Bagaimana Justin Hubner?
Italia
Belum Konsisten, AC Milan Diragukan Bisa Bersaing di Jalur Scudetto
Legenda AC Milan, Ruud Gullit, mengungkapkan dirinya ragu mantan klubnya mampu bersaing dalam perebutan Scudetto.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Belum Konsisten, AC Milan Diragukan Bisa Bersaing di Jalur Scudetto
Timnas
Nova Arianto Buka Suara Usai Timnas Indonesia U-17 Dipastikan Tersisih dari Piala Dunia U-17 2025
Timnas Indonesia U-17 gagal mengamankan satu tempat di babak 32 besar Piala Dunia U-17 2025.
Rizqi Ariandi - Rabu, 12 November 2025
Nova Arianto Buka Suara Usai Timnas Indonesia U-17 Dipastikan Tersisih dari Piala Dunia U-17 2025
Spanyol
Masa Depan di Barcelona Belum Jelas, Robert Lewandowski Buka Opsi Pensiun
Robert Lewandowski menyatakan akan menentukan langkah lebih lanjut tentang masa depannya berdasarkan kondisi fisik dan mentalnya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Masa Depan di Barcelona Belum Jelas, Robert Lewandowski Buka Opsi Pensiun
Piala Dunia
Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Siapa yang Akan Menyusul Inggris?
Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa kembali bergulir pada 14 hingga 19 November dan menyajikan banyak pertandingan menarik.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Siapa yang Akan Menyusul Inggris?
Bagikan