LaLiga

Madrid Ditahan Atletico, Carlo Ancelotti Tuding Wasit Manipulasi VAR

Menurut Carlo Ancelotti, tidak ada pelanggaran yang dilakukan Aurelien Tchouameni kepada Samuel Lino di kotak terlarang.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 09 Februari 2025
Madrid Ditahan Atletico, Carlo Ancelotti Tuding Wasit Manipulasi VAR
Carlo Ancelotti (X/RealMadrid)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, sulit memendam amarah setelah merasa dirugikan wasit ketika menjamu Atletico Madrid pada laga lanjutan LaLiga 2024-2025, di Stadion Santiago Bernabeu, Minggu (9/2) dini hari WIB. Ancelotti menuding wasit Soto Grado telah memanipulasi VAR.

Real Madrid hanya bermain imbang 1-1 ketika menjamu Atletico Madrid. Bahkan, El Real kebobolan terlebih dahulu lewat tendangan penalti Julian Alvarez pada babak pertama. Untungnya, Gol Kylian Mbappe pada menit ke-50 membawa Madrid terhindar dari kekalahan.

Baca Juga:

Real Madrid Vs Atletico Madrid: Diego Simeone Prioritaskan Kondisi Pemain

Real Madrid Vs Atletico Madrid: Carlo Ancelotti Curhat Problem Besar di Jantung Pertahanan

Panas, Real Madrid Jadi Musuh Publik di Spanyol karena Kontroversi Wasit LaLiga

Berbicara setelah laga, Ancelotti menyoroti bagaimana kepemimpinan wasit. Ia menilai wasit sengaja memberikan hukuman penalti kepada Madrid. Sebab, tidak ada pelanggaran yang dilakukan Aurelien Tchouameni kepada Samuel Lino di kotak terlarang.

"Tidak ada apa-apa sama sekali. Bola sudah lewat dan Lino yang mencari Tchouameni. Masalahnya, Soto Grado menghentikan gambar agar terlihat seperti pemain asal Prancis itu menginjak. Mereka memanipulasi gambar dari VAR karena itu memperlihatkan ujung sepatu Tchouameni berada di atas Lino," kata Ancelotti menurut laporan Diario AS.

"Jika menonton pertandingan itu nanti, Anda akan menyadari Lino yang melakukan diving dengan cara tidak wajar," sambung Don Carlo.

Madrid Vs Atletico (X/Madrid)

"Kami menghadapi tim yang paling diunggulan oleh sistem dan VAR. Itu bukan penalti. Menyedihkan. Skandal wasit baru. Inilah yang diinginkan De Burgos Bengoetxea dan Soto Grado. Itu juga apa yang diinginkan Medina Cantalejo dan apa yang diinginkan sepak bola Spanyol."

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Sebelumnya, Real Madrid juga merasa dirugikan wasit setelah pemain Espanyol, Carlos Romero, lolos dari kartu merah meskipun menekel Kylian Mbappe dengan keras. Akibat insiden itu, Madrid mengajukan keluhan kepada federasi sepak bola Spanyol.

Carlo Ancelotti Real Madrid Atletico Madrid Breaking News LaLiga
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.156

Berita Terkait

Spanyol
Dari Awal, Xabi Alonso Tak Cocok Melatih Real Madrid
Mantan pemain timnas Spanyol, Gaizka Mendieta, menuturkan apabila Xabi Alonso sedari awal sudah tidak cocok melatih Real Madrid.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Dari Awal, Xabi Alonso Tak Cocok Melatih Real Madrid
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Spanyol
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Karier pelatih di Real Madrid tak selalu panjang. Dari Camacho hingga Benítez, kini Xabi Alonso masuk daftar pelatih dengan masa jabatan tersingkat di Los Blancos.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Pelatih asal Inggris itu mengaku sudah menjalin komunikasi secara virtual dengan beberapa pemain Timnas Indonesia selepas dirinya resmi menahkodai Skuad Garuda.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Akan Keliling Eropa Akhir Januari, Bertemu Diaspora Sekaligus Cari Pemain Naturalisasi Baru
Ragam
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Bekerja selama tujuh bulan, Xabi Alonso dipecat Real Madrid dan posisinya digantikan Alvaro Arbeloa.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
3 Hal yang Bisa Diharapkan dari Alvaro Arbeloa di Real Madrid
Timnas
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
John Herdman itu yakin Skuad Garuda punya potensi besar lolos ke Piala Dunia.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Pilih Tangani Timnas Indonesia, Percaya Bisa Tembus Piala Dunia
Bagikan