Luis Suarez Minta Jangan Ada yang Ganggu Neymar

Transfer Neymar ke Barcelona sudah masuk ke tikungan terakhir.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 31 Agustus 2019
Luis Suarez Minta Jangan Ada yang Ganggu Neymar
Neymar dan Luis Suarez (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang Barcelona, Luis Suarez, meminta semua pihak menahan diri untuk tidak mengomentari masa depan Neymar. Menurut Suarez, saat ini Neymar butuh waktu guna mengambil keputusan.

Neymar dikabarkan akan segera kembali ke Barcelona. Penyerang asal Brasil itu berada dalam daftar jual Paris Saint-Germain setelah sejumlah masalah pada satu bulan terkhir.

Pakar transfer asal Italia, Gianluca Di Marzio, melaporkan jika transfer Neymar ke Barcelona sudah masuk ke tikungan terakhir. Sebab, Paris Saint-Germain menerima proposal uang plus Jean-Clair Todibo, Ivan Rakitic, dan Ousmane Dembele.

Baca Juga:

Ernesto Valverde Sanjung Aksi Dua Pemain Anyar Barcelona

Paham Taktik Barcelona, Frenkie de Jong Tak Kesulitan Adaptasi

Neymar Punya Dua Pertanyaan Sebelum Memutuskan Kembali ke Barcelona

Trio MSN

Kabar dari sumber berbeda mengatakan, PSG akan menerima ketiga pemain itu dengan status pinjaman plus uang tunai 200 juta euro.

Meski demikian, Luis Suarez tidak secara langsung meminta Neymar menuju ke Barcelona. Mantan pemain Liverpool tersebut justru ingin Neymar mengambil keputusan dengan kepala dingin.

"Saya mengetahui ini merupakan masa-masa sulit untuk Neymar. Dia harus dibiarkan sendiri bersama orang kepercayaannya untuk memutuskan apa yang sebenarnya diinginkan," umbar Suarez seperti dilaporkan Marca.

Kabar dari Spanyol mengatakan, Neymar punya dua pertanyaan besar sebelum memutuskan kembali bermain di Barcelona. Eks Santos tersebut ingin mengetahui respons dari para pemain El Barca bila dirinya kembali. Selain itu, Neymar juga penasaran bagaimana reaksi suporter Barcelona.

Selain Barcelona, Neymar juga sempat dikaitkan dengan Rael Madrid. Namun, Los Blancos memilih putar balik atas perintah langsung dari Zinedine Zidane. Pelatih asal Prancis itu lebih memprioritaskan transfer Paul Pogba daripada Neymar.

Neymar menuju Paris Saint-Germain pada bursa transfer musim panas dua musim yang lalu. Namun, hari-hari sang pemain di Les Parisiens tidak berlangsung mulus karena badai cedera yang menerpa.

Luis Suarez Neymar Barcelona Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.151

Berita Terkait

Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Inggris
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Michael Carrick masuk radar manajer interim Manchester United. Menilik rekam jejaknya bersama Setan Merah, termasuk kemenangan atas Arsenal.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Spanyol
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
FC Barcelona mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 3-2 atas Real Madrid di King Abdullah Sports City.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Spanyol
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Real Madrid kalah 2-3 kontra Barcelona di final Piala Super Spanyol dan Xabi Alonso mengaku perasaannya campur aduk melihat Los Blancos.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Bagikan