Luis Enrique Emoh Tangani Chelsea untuk Saat Ini

Akankah Chelsea menunggu Luis Enrique hingga musim baru atau mencari kandidat lain?
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 07 Februari 2018
Luis Enrique Emoh Tangani Chelsea untuk Saat Ini
Luis Enrique (marca)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Antonio Conter gencar dikabarkan bakal kehilangan pekerjaannya sebagai manajer Chelsea. Meski tidak dalam waktu dekat, nasib Conte bersama The Blues tinggal menunggu waktu.

Kabar terakhir menyebut, Conte menyerahkan masa depannya kepada bos besar Chelsea Roman Abramovich. Saat ini sang bos dikabarkan masih memberi kepercayaan kepada manajer asal Italia tersebut.

Namun, tak sedikit yang berpendapat itu semua karena Chelsea belum mendapatkan pengganti Conte yang tepat. Belakangan, seperti yang dilansir Goal, Luis Enrique yang menjadi salah satu kandidat terkuat sudah menolak.

Mantan pelatih Barcelona itu diketahui tak tertarik menangani The Blues untuk saat ini. Enrique dikabarkan emoh mengambil alih Chelsea di tengah kompetisi. Di bursa taruhan, Enrique memang menjadi yang paling dijagokan. Di bawah Enrique ada Carlo Ancelotti, kemudian disusul pelatih Napoli, Maurizio Saari.

Conte sendiri berulang kali menegaskan tak akan mengundurkan diri dan tetap berada di Chelsea hingga kontraknya habis pada akhir musim depan. Namun, Conte juga menyatakan sudah menyerahkan keputusan kepada Abramovich.

Jikapun nantinya bakal didepak dari Conte tampaknya tak perlu menganggur lama. Pasalnya banyak pihak yang disebut berminat meminangnya seperti Paris Saint Germain atau Real Madrid. Selain itu, Conte juga ada dalam daftar kandidat pelatih timnas Italia.

English Premier League Chelsea Antonio Conte Luis enrique
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.637

Berita Terkait

Italia
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Direktur Ooahraga AC Milan Igli Tare, masih berniat untuk membuka kembali negosiasi perpanjangan kontrak dengan Mike Maignan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Inggris
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Dalam laga melawan Chelsea di Liga Champions, bintang Barcelona Lamine Yamal dibuat tidak berkutik oleh Marc Cucurella.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Inggris
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Kemenangan telak Chelsea atas Barcelona tidak lepas dari taktik yang diterapkan pelatih Chelsea Enzo Maresca.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Liga Champions
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Barcelona dipermalukan Chelsea 3-0 di Liga Champions, tapi Hansi Flick justru mengeluarkan janji berani soal masa depan Blaugrana. Apa kata sang pelatih setelah kekalahan memalukan ini?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Liga Champions
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Barcelona dibantai Chelsea 3-0 dan Eric García buka-bukaan soal bobroknya performa Blaugrana. Apa saja titik lemah Barca yang makin terbongkar?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Prediksi
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Chelsea akan menghadapi Barcelona pada lanjutan pekan lima fase liga Liga Champions di Stamford Bridge. Berikut prediksi susunan pemain kedua tim.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Prediksi
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona pada lanjutan laga Liga Champions di Stamford Bridge dan berikut prediksi pemenang versi superkomputer.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Liga Champions
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Pertandingan Liga Champions Chelsea vs Barcelona bukan hanya sarat nostalgia, tetapi juga spesial untuk Marc Cucurella.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Liga Champions
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Pelatih Barcelona Hansi Flick mengatakan skuad asuhannya siap menunjukkan kualitas terbaik menghadapi salah satu rival terbesar mereka.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Bagikan