Luciano Spalletti Ingin Fans Nikmati Boxing Day Antara Inter Milan Vs Napoli

Salah satu boxing day yang wajib ditonton: Inter Milan vs Napoli.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 25 Desember 2018
Luciano Spalletti Ingin Fans Nikmati Boxing Day Antara Inter Milan Vs Napoli
Luciano Spalletti (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Boxing day tidak hanya terjadi di Inggris, Premier League, musim ini. Serie A pun demikian. Salah satu laga besar yang terjadi di giornata 18 Serie A adalah Inter Milan melawan Napoli.

Pertandingan berlangsung di Giuseppe Meazza, Kamis (27/12) pukul 02.30 dini hari WIB. Kedua tim sama-sama bertarung merebutkan Scudetto musim ini bersama Juventus. Napoli di peringkat dua dengan 41 poin dan Inter di urutan tiga dengan koleksi 33 poin.

Inter Milan bisa memangkas jarak dan menjaga asa finish sebagai runner-up Serie A jika mampu memenangi laga nanti. Luciano Spalletti, allenatore Inter, sangat menantikan performa menghibur dari Mauro Icardi dkk.

Bukan hanya menghibur dan tampil ofensif untuk memperoleh raihan tiga poin, Spalletti juga ingin para pemain Inter menghibur penonton yang menyaksikan pertandingan selepas Hari Natal.

Baca Juga:

Gelandang Berdarah Indonesia Jadi Contoh Buruk di Inter Milan

Tanpa Mauro Icardi, Inter Milan Tak Masuk 10 Besar Serie A 2018-2019

Selebrasi Inter Milan

"Saya pikir sah-sah saja bermain di tanggal 26. Sepak bola salah satu bentuk hiburan olahraga paling populer di Italia. Orang-orang ingin datang dan melihat pertandingan," tutur Spalletti di Calciomercato.

"Sepak bola adalah hadiah yang fashionable untuk anak-anak dan oleh karenanya, sudah menjadi pekerjaan kami menghibur mereka yang ada di rumah untuk menyaksikan laga sepak bola di televisi, santai dengan keluarga atau di stadion," lanjutnya.

Berbicara soal teknis pertandingan, Spalletti sangat respek kepada Carlo Ancelotti, pelatih Napoli. Selain berpengalaman, Ancelotti juga memberi keseimbangan bermain di Napoli yang baru kebobolan 14 gol dan mencetak 34 gol.

"Napoli? Para pemain yang paling pertama kecewa setelah laga melawan Chievo (Verona). Mereka ingin segera bermain untuk kembali menang. Kami harus bermain dengan cerdas," tegas Spalletti.

"Ancelotti salah satu yang terbaik di Italia. Dia tahu momen ketika harus membangun serangan atau bertahan," pungkas mantan pelatih Zenit Saint Petersburg dan AS Roma itu.

Breaking News Serie a Inter Milan Napoli Luciano Spalletti
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.219

Berita Terkait

Spanyol
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Xabi Alonso menyampaikan pesan emosional usai berpisah dengan Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu mengungkap rasa hormat, terima kasih, dan kebanggaannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Inggris
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Michael Carrick dikabarkan telah meneken kontrak sebagai manajer anyar Manchester United. Fabrizio Romano disebut melaporkan kesepakatan hingga akhir musim.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Timnas
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Asisten pelatih Timnas Indonesia, Cesar Meylan, menilai potensi Skuad Garuda mirip Kanada sebelum lolos Piala Dunia 2022. Ini alasan keyakinannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Italia
Kontrak Habis dengan Juventus pada Juni 2026, Luciano Spalletti Kalem
Setelah Juventus menang 5-0 atas Cremonese di Serie A, Luciano Spalletti membahas soal kontraknya yang akan berakhir dengan Juventus pada Juni 2026.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
Kontrak Habis dengan Juventus pada Juni 2026, Luciano Spalletti Kalem
Spanyol
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Karier pelatih di Real Madrid tak selalu panjang. Dari Camacho hingga Benítez, kini Xabi Alonso masuk daftar pelatih dengan masa jabatan tersingkat di Los Blancos.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Bagikan