Lolosnya Argentina ke 16 Besar Piala Dunia 2018 Membawa Senyuman untuk Persib

Argentina lolos sebagai runner-up Grup D.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 28 Juni 2018
Lolosnya Argentina ke 16 Besar Piala Dunia 2018 Membawa Senyuman untuk Persib
Lionel Messi (FIFA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penerjemah Persib Bandung, Fernando Soler, akhirnya bisa tersenyum lebar. Pasalnya, negara kelahirannya Argentina, bisa lolos dari fase grup Piala Dunia 2018.

Padahal awalnya, Soler mengaku sedikit pesimistis terhadap timnas Argentina, lantaran di dua laga sebelumnya dipaksa imbang 1-1 oleh Islandia dan kalah telak 0-3 dari Kroasia.

Namun pada pertandingan ketiga Grup D yang merupakan laga penentuan, La Albiceleste mampu mengalahkan Nigeria 2-1. Sehingga dinyatakan lolos dari fase Grup D dengan raihan empat poin dari tiga laga. Argentina menemani Kroasia yang keluar sebagai juara Grup D dengan raihan 9 poin dari 3 laga.

"Sekarang Argentina bagus bukan seperti dua pertandingan awal. Ini bukan Barcelona karena ada Messi, karena kita tidak punya Iniesta atau yang lain. Tapi kita lihat kemarin, mereka berani. Itulah Argentina, tim Argentina yang sebenarnya," ungkap Soler di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Gedebage Kota Bandung, Rabu (27/6).

Namun Soler tak sepenuhnya lega lantaran di babak 16 besar yang akan berlangsung di Kazan Arena, Sabtu (30/6), Lionel Messi dan kawan-kawan akan berhadapan dengan Prancis.

Les Bleus tak terkalahkan di grupnya, setelah meraih dua kemenangan melawan Australia dan Peru. Sedangkan hasil imbang diraih dalam laga pamungkas melawan Denmark.

"Sekarang susah. Semua tim kuat. Saya juga lihat Portugal bagus dan terakhir susah juga lawan Spanyol, Jepang juga. Tapi ada waktu selama 90 menit, kita lihat saja," tegasnya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Persib Bandung Fernando Soler Argentina Timnas Argentina Piala Dunia 2018
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.643

Berita Terkait

Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Liga Indonesia
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Persib menang dramatis 3-2 atas Selangor FC di Stadion MBPJ, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kata Bojan Hodak Usai Persib Lakukan Epic Comeback Melawan Selangor
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Kemenangan di kandang Selangor FC membuat Persib kian dekat dengan babak 16 besar.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Jadwal
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Indonesia
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Persib Bandung menghadapi Selangor FC, pada laga lanjutan Grup G AFC Champions League Two 2025/2026 di Stadion Petaling Jaya, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11).
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Liga Indonesia
Lawan Selangor FC, Persib Bandung Pilih Lakukan Persiapan di Bali
Pertandingan akan digelar di Stadion Petaling Jaya, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11).
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Lawan Selangor FC, Persib Bandung Pilih Lakukan Persiapan di Bali
Liga Indonesia
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Persib Bandung meraih kemenangan 1-0 atas Bali United.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Kartu Merah Bali United Untungkan Persib Bandung Meraih Kemenangan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Persib Bandung menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 01 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Bagikan