Liverpool Ingin Tukar Sebastian Coates dan Sergio Romero

BolaSkorBolaSkor - Jumat, 15 Agustus 2014
Liverpool Ingin Tukar Sebastian Coates dan Sergio Romero
Liverpool Ingin Tukar Sebastian Coates dan Sergio Romero
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Liverpool - Hengkangnya Pepe Reina ke Bayern Muenchen membuat Liverpool ingin menambah pemain di pos penjaga gawang. The Reds kabarnya mengincar kiper Tim Nasional Argentina yang bermain di Sampdoria, Sergio Romero.   Liverpool dikabarkan bersedia menambahkan Sebastian Coates untuk memuluskan langkah menggaet Romero dari Sampdoria. Pun dengan Sampdoria yang dikabarkan membutuhkan sosok seorang bek setelah ditinggal Shokdran Mustafi ke Valencia. Romero sendiri baru saja menghabiskan masa pinjamannya bersama runner-up Ligue 1 musim lalu, AS Monaco. Romero juga tampil cemerlang dengan mengantar Argentina menembus partai puncak Piala Dunia 2014. Sayang, penampilan cemerlang Romero bersama Argentina ternyata bukan jaminan jika kiper 27 tahun tersebut bakal mendapat tempat reguler dalam skuat Sinisa Mihajlovic. Hal ini yang dimanfaatkan Liverpool untuk segera membajak kiper bernama lengkap Sergio German Romero. Di sisi lain, Coates sendiri merupakan sosok pemain belakang yang sesuai dengan apa yang dibutuhkan Sampdoria, sepeninggal Shokdran Mustafi. Bek 23 tahun tersebut cukup kesulitan untuk menembus tim utama Liverpool, dari 3 musim bersama The Reds bek asal Uruguay tersebut hanya tampil 24 kali.    
Sampdoria Sergio Romero Sebastian Coates Liverpool
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Pernah Dapat Tawaran dari Manchester United, Jurgen Klopp Ungkap Alasan Pilih Melatih Liverpool
Jurgen Klopp mengungkapkan fakta bahwa ia pernah ditawari pekerjaan di Manchester United, tetapi memilih melatih Liverpool.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Pernah Dapat Tawaran dari Manchester United, Jurgen Klopp Ungkap Alasan Pilih Melatih Liverpool
Inggris
Senne Lammens Bermain, Manchester United Punya Tingkat Kemenangan 100 Persen
Senne Lammens diturunkan jadi starter di dua pertandingan dan Manchester United menang dua kali beruntun.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Senne Lammens Bermain, Manchester United Punya Tingkat Kemenangan 100 Persen
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Semakin Melorot, Manchester United Merangkak Naik
Liverpool makin merosot setelah kalah dari Manchester United! Skuad Arne Slot kini tercecer di peringkat ketiga, sementara Setan Merah mulai bangkit dan Arsenal semakin kokoh di puncak klasemen Premier League 2025/2026.
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Semakin Melorot, Manchester United Merangkak Naik
Inggris
Ruben Amorim, Pelatih Ketiga yang Memenangi Dua Laga Tandang Premier League Melawan Juara Bertahan
Pasca melalui 35 laga sebagai pelatih Manchester United, Ruben Amorim akhirnya memenangi dua laga beruntun.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Ruben Amorim, Pelatih Ketiga yang Memenangi Dua Laga Tandang Premier League Melawan Juara Bertahan
Inggris
Alasan Mengapa Benjamin Sesko Tak Menjadi Starter saat Melawan Liverpool di Anfield
Ruben Amorim memilih mencadangkan Benjamin Sesko dan Manchester United menang 2-1 atas Liverpool di Anfield pada laga Premier League.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Alasan Mengapa Benjamin Sesko Tak Menjadi Starter saat Melawan Liverpool di Anfield
Inggris
Liverpool Kalah 4 Kali Beruntun, Ujian Besar untuk Arne Slot
Musim lalu memenangi Premier League pada musim debut, Arne Slot kini dihadapkan pada ujian besar setelah Liverpool kalah empat kali beruntun.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Liverpool Kalah 4 Kali Beruntun, Ujian Besar untuk Arne Slot
Inggris
Sederet Catatan Menarik dari Kemenangan 2-1 Manchester United di Anfield: Liverpool Kalah 4 Kali Beruntun
Manchester United meraih kemenangan dengan skor 2-1 atas Liverpool di Anfield pada pekan delapan Premier League.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Sederet Catatan Menarik dari Kemenangan 2-1 Manchester United di Anfield: Liverpool Kalah 4 Kali Beruntun
Hasil akhir
Hasil Premier League: Dibekap Manchester United 2-1, Liverpool Akhirnya Kalah di Anfield
Liverpool menelan kekalahan ketiga beruntun di Premier League 2025-2026 setelah pada pekan kedelapan mereka dibekap Manchester United 2-1.
Yusuf Abdillah - Senin, 20 Oktober 2025
Hasil Premier League: Dibekap Manchester United 2-1, Liverpool Akhirnya Kalah di Anfield
Jadwal
Live Sebentar Lagi, Cara Menonton dan Link Streaming Liverpool vs Manchester United
Simak link live streaming Liverpool vs Manchester United, Minggu 19 Oktober 2025 pukul 22.30 WIB! The Reds wajib bangkit, tapi Setan Merah siap hancurkan mimpi di Anfield!
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Live Sebentar Lagi, Cara Menonton dan Link Streaming Liverpool vs Manchester United
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Manchester United, Minggu 19 Oktober 2025
Nonton laga Liverpool vs Manchester United malam ini, Minggu 19 Oktober 2025 pukul 22.30 WIB. The Reds incar kebangkitan, tapi Setan Merah siap beri kejutan di Anfield!
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Link Streaming Liverpool vs Manchester United, Minggu 19 Oktober 2025
Bagikan