Liverpool Ingin Pangkas Masa Pinjaman Arthur Melo

Arthur Melo gagal memberikan kesan yang baik saat mlakoni debut.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Jumat, 16 September 2022
Liverpool Ingin Pangkas Masa Pinjaman Arthur Melo
Arthur Melo (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool tampaknya mulai menyesali keputusan meminjam Arthur Melo pada deadline bursa transfer musim panas lalu. The Reds kini dikabarkan ingin mengembalikan sang pemain lebih cepat dari kesepakatan awal.

Liverpool mengumumkan kedatangan Arthur pada hari terakhir bursa transfer musim panas, awal bulan ini. Ia dipinjam dari Juventus selama satu musim dengan opsi pembelian permanen.

Kedatangan Arthur tak lepas dari krisis pemain di lini tengah Liverpool. Manajer The Reds, Jurgen Klopp butuh opsi baru setelah Thiago Alcantara, Jordan Henderson, Naby Keita, Curtis Jones dan Alex Oxlade-Chamberlain mengalami cedera.

Baca Juga:

Alasan Arthur Melo Terima Pinangan Liverpool

Terungkap, Arthur Melo Bukan Target Utama Liverpool

Jurgen Klopp Ungkap Alasan Liverpool Boyong Arthur Melo

Arthur melakoni debut bersama Liverpool saat bertandang ke markas Napoli pada laga pertama grup A Liga Champions 2022-2023. Ia masuk sebagai pemain pengganti pada menit ke-77.

Namun Arthur gagal memberikan kesan yang baik pada laga tersebut. Liverpool harus takluk 1-4 dari Napoli.

Performa kurang meyakinkan yang ditunjukkan Arthur membuat manajemen Liverpool bersiap mengubah rencana. Menurut laporan Tuttomercatoweb, kubu Merseyside Merah sedang mempertimbangkan untuk mengakhiri masa pinjaman sang pemain pada bursa transfer musim dingin mendatang.

Klopp diyakini kecewa dengan kualitas yang dimiliki Arthur. Maka dari itu ia mendorong manajemen untuk membeli satu gelandang baru lagi pada Januari mendatang.

Belum diketahui respons Juventus selaku pemilik Arthur. Yang jelas pemain berkebangsaan Brasil itu sudah tak masuk rencana Massimiliano Allegri untuk musim ini.

Arthur Melo Liverpool Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Bagikan