Liverpool dan Everton Rebutan Kiper Levante

BolaSkorBolaSkor - Senin, 17 Februari 2014
Liverpool dan Everton Rebutan Kiper Levante
Liverpool dan Everton Rebutan Kiper Levante
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Liverpool - Dua klub sekota Liverpool dan Everton dikabarkan tengah memperebutkan penjaga gawang Tim Nasional Kosta Rika, Keylor Navas. Navas yang kini berseragam Levante pernah menjadi kiper terbaik CONCACAF di tahun 2009 lalu. Liverpool dan Everton saat ini memiliki kiper utama masing-masing, Simon Mignolet dan Tim Howard. Keduanya masih menjadi pilihan utama di klubnya masing-masing. Namun kedua klub tersebut tak memiliki kiper berpengalaman di posisi pelapis. Beda dengan Arsenal yang memiliki Wojciech Szczesny dan Lukasz Fabianski yang sama-sama berpengalaman. Atau Manchester United yang memiliki David De Gea dan Anders Lindegaard. Kedua tim tersebut tak akan mudah untuk mendapatkan Navas. Pasalnya, dua klub La Liga lain Atletico Madrid dan Sevilla juga tengah memasukan nama Navas dalam bidikannya. Atletico kemungkinan besar akan kehilangan Thibaut Courtois yang akan kembali ke Chelsea setelah masa pinjamannya berakhir. Navas diambil dari klub Spanyol Albacete di tahun 2012 lalu setelah sebelumnya menjadi pemain pinjaman. Pemain kelahiran 15 December 1986 tersebut juga akan tampil membela Kosta Rika di Piala Dunia 2014 mendatang. Bersama Kosta Rika ia sudah bermain dalam 50 laga.  
Spanyol Kosta Rika Kiper Laga Albacete Penjaga Gawang La liga Liverpool Levante Piala Dunia 2014 Liga Inggris Sevilla Everton Atletico Madrid
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Liga Champions
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Atletico Madrid vs Inter Milan lewat puluhan ribu simulasi. Simak persentase kemenangan dan peluang kedua tim di Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Atletico Madrid vs Inter Milan berlangsung Kamis (27/11) dini hari WIB. Simak link streaming resmi dan kondisi terbaru kedua tim jelang duel krusial Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Liga Champions
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Atletico Madrid akan menjamu Inter Milan pada lanjutan laga Liga Champions dan Atletico dapat bocoran dari pemain Italia, Giacomo Raspadori.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Berita
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Fans MU merapat. Kalian bisa ke Old Trafford dengan modal main gim sepak bola virtual
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Inggris
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Ruben Amorim mengatakan antara dua pemain Everton Idrissa Gueye dan Michael Keane menunjukkan hasrat menang yang menggebu-gebu.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Inggris
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Laga Manchester United melawan Everton di Old Trafford, Selasa (25/11) dini hari WIB, diwarnai kejadian menarik ketika pemain tim tamu Idrissa Gueye diusir wasit setelah memukul rekan setimnya.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Inggris
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
David Moyes telah gagal meraih kemenangan dalam 17 pertandingan Premier League sebelumnya di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
Hasil akhir
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Manchester United kalah tipis 0-1 dari Everton di laga lanjutan Premier League, Selasa (25/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Bagikan