Liverpool 4-2 Burnley: The Reds Kembali Berjarak Satu Poin dari Manchester City

Liverpool meraih kemenangan 4-2 melawan Burnley dalam pertandingan lanjutan Premier League 2018-2019.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 10 Maret 2019
Liverpool 4-2 Burnley: The Reds Kembali Berjarak Satu Poin dari Manchester City
Sadio Mane dan Roberto Firmino (Twitter Liverpool)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liverpool meraih kemenangan 4-2 melawan Burnley dalam pertandingan lanjutan Premier League 2018-2019, di Stadion Anfield, Minggu (10/3). Kemenangan tersebut menjaga asa The Reds meraih gelar juara Premier League.

Kendati akan menghadapi laga penting melawan Bayern Munchen pada tengah pekan, Liverpool tetap menurunkan skuat terbaik. Trisula maut dihuni Sadio Mane, Mohamed Salah dan Roberto Firmino. Hasilnya, Liverpool meraih kemenangan 4-2.

Burnley mengejutkan Liverpool ketika pertandingan baru berjalan enam menit. Ashley Westwood mencatatkan namanya di papan skor usai tendangan penjurunya langsung masuk ke dalah gawang Alisson.

Tak mau malu di depan pendukungnya, Liverpool membalas gol tim tamu melalui aksi Roberto Firmino pada menit ke-19. Pemain asal Brasil tersebut memanfaatkan kesalahan barisan pertahanan Burnley.

Liverpool menutup babak pertama dengan keunggulan 2-1 usai Sadio Mane mencetak gol pada menit ke-29. Bola hasil tendangan Mane meluncur ke sisi kanan atas gawang tim tamu.

Baca juga:

Jurgen Klopp Kecam Jadwal Padat Liverpool

Matthijs de Ligt Ingin Berduet dengan Virgil van Dijk di Liverpool

Pada babak kedua, Liverpool masih memegang kendali pertandingan. Hasilnya, The Reds memperlebar jarak menjadi 3-1 setelah Firmino mencetak gol keduanya.

Berawal dari kesalah Tom Heaton dalam melakukan tendangan gawang, Mohamed Salah berlari kencang menuju pertahanan Burnley. Aksi pemain asal Mesir tersebut mampu dihentikan, namun bola liar langsung disambar Firmino.

Meski sudah unggul 3-1, Liverpool terus mengancam pertahanan Burnley. Dua di antaranya adalah upaya Salah dan Mane.

Namun, Burnley yang justru bisa mencetak gol saat pertandingan memasuki menit injury time. Johann Berg Guðmundsson berhasil mencetak gol memanfaatkan umpan Mat?j Vydra.

Menariknya, Liverpool kembali mencetak gol pada sisa waktu. Kali ini, Mane mampu mengelabui Heaton sebelum menendang bola ke gawang yang sudah kosong. Skor 4-2 untuk kemenangan The Reds bertahan hingga peluit panjang.

Tambahan tiga poin membuat Liverpool kembali mempersempit jarak dengan pemimpin klasemen, Manchester City. Kini, skuat asuhan Jurgen Klopp tersebut tertinggal satu poin dari The Citizens.

Susunan pemain:

LIVERPOOL (4-3-3): Alisson; Trent Alexander-Arnold (Daniel Sturridge 86'), Joel Matip. Virgil van Dijk, Andrew Robertson; Georginio Wijnaldum (Jordan Henderson 69'), Fabinho, Adam Lallana (Naby Keita 77'); Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane

Manajer: Jurgen Klopp


BURNLEY (4-4-2): Tom Heaton; Phil Bardsley, James Tarkowski, Ben Mee, Charlie Taylor; Jeff Hendrick (Johann Gudmundsson 79'), Jack Cork, Ashley Westwood, Dwight McNeil; Ashley Barnes (Matej Vydra 86'), Chris Wood (Peter Crouch 79')

Manajer: Sean Dyche

Wasit: Andre Marriner

Premier League Liverpool Burnley Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Liverpool vs Barnley di Anfield.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Bagikan