Lionel Messi Pernah Tolak Berikan Jerseynya kepada Pemain Man United

Momen itu terjadi pada laga perempat final Liga Champions 2018-2019.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Jumat, 02 April 2021
Lionel Messi Pernah Tolak Berikan Jerseynya kepada Pemain Man United
Manchester United vs Barcelona. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Status sebagai megabintang sepak bola membuat Lionel Messi sering diajak untuk bertukar jersey seusai pertandingan. Namun kapten Barcelona itu ternyata pernah menolak memberikan seragamnya kepada pemain Manchester United.

Momen itu terjadi usai leg pertama perempat final Liga Champions 2018-2019. Barcelona memang bertandang ke markas Manchester United di Old Trafford.

Pemain Manchester United yang meminta jersey Messi adalah Scott McTominay. Ia meminta bantuan Sergio Romero yang sama-sama berasal dari Argentina untuk mewujudkan keinginan tersebut.

Baca Juga:

Bak Pembunuh, Lionel Messi Momok bagi Penjaga Gawang

Lagi, Lionel Messi Pecahkan Rekor Cristiano Ronaldo

Agar Pemain Madrid Tak Takut, Ancelotti Jarang Bahas Lionel Messi

Lionel Messi dilanggar keras oleh Chris Smalling

McTominay sempat berkecil hati karena Messi menolak menyerahkan jersenynya. Namun ternyata ada kesalahpahaman di balik penolakan tersebut.

Dalam pertandingan tersebut, wajah Messi sempat berdarah karena disikut pemain Manchester United. La Pulga sempat menganggap tindakan kurang sportif itu dilakukan oleh McTominay yang memang mengawalnya secara khusus.

"Saya meminta kepada Sergio Romero untuk mendapatkan jersey Messi. Sergio lalu kembali dan berkata bahwa menurut Messi, saya yang menyikutnya di tengah lapangan," kata McTominay kepada ESPN.

Merasa tak melakukan hal itu, McTominay meminta Romero lagi untuk mengklarifikasinya kepada Messi. Ia ingat yang melakukan sikutan adalah Chris Smalling.

Beruntung bagi McTominay, Messi menerima penjelasan itu. Ia pun mendapatkan apa yang diinginkan yaitu seragam Barcelona bernomor punggung 10.

"Saya meminta Romero mengatakan kepada Messi bahwa (sikutan) itu bukan saya. Jadi sekarang dia tahu itu bukan saya yang melakukan," tambahnya.

McTominay memang tidak berbohong. Sikutan yang membuat Messi sampai berdarah dilakukan oleh Smalling.

McTominay juga memberikan pujian khusus kepada Messi. Menurutnya, pemain berusia 33 tahun itu merupakan yang terbaik di dunia.

Lionel Messi Manchester United Scott McTominay Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Bagikan