Link Streaming Burnley vs Chelsea, Sabtu 22 November 2025
BolaSkor.com - Setelah jeda internasional, Premier League kembali digelar dan dibuka dengan laga Burnley vs Chelsea di Turf Moor, Sabtu (22/11) pukul 19.30 WIB.
Tuan rumah Burnley masih mengalami kesulitan terutama di lini pertahanan mereka yang telah kebobolan 22 gol musim ini, rekor terburuk ketiga di liga.
Kekalahan 2-3 dari West Ham sebelum jeda internasional makin menekan mereka yang kini duduk satu strip di atas zona degradasi.
Baca Juga:
Sudah Dapat Dua Trofi, Skuad Muda Chelsea Terus Berkembang
Terinspirasi Zlatan Ibrahimovic, Legenda Chelsea Serius Geluti Padel setelah Pensiun
Deinner Ordonez dan 3 Pemain Belia yang Sudah Diamankan Chelsea
View this post on Instagram
Burnley hanya mencatat dua clean sheet dari 31 pertandingan Premier League terakhir.
Di lain pihak, Chelsea datang membawa kemenangan 3-0 atas Wolverhampton pada laga terakhir mereka sebelum jeda internasional.
The Blues saat ini bertengger di posisi ketiga, hanya kalah impresif dari Arsenal dan Manchester City.
Chelsea Diunggulkan
Yusuf Abdillah
9.900
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Prediksi dan Statistik Burnley vs Manchester United: Pembuktian Tanpa Ruben Amorim
Negosiasi Berjalan Mulus, Manchester United Selangkah Lagi Balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Persis Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Rekor Buruk Terus Berlanjut hingga Terancam Sanksi Besar Akibat Flare
Dirut IBL Beber Alasan Perubahan Format Playoff Menjadi Best of Five, Buka Opsi Ikuti NBA
Melihat Perjalanan Pelatih Baru Chelsea, Liam Rosenior di Dunia Sepak Bola
26 Ribu Lembar Tiket Laga Persib vs Persija Terjual Habis