Henry Ungkap Rahasia Dibalik Meningkatnya Performa Ozil

Legenda Arsenal, Thierry Henry mengungkapkan tentang rahasia dibalik meningkatnya performa mencetak gol Mesut Ozil.
satriasatria - Rabu, 26 Oktober 2016
Henry Ungkap Rahasia Dibalik Meningkatnya Performa Ozil
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Henry Ungkap Rahasia Dibalik Meningkatnya Performa Ozil- Legenda Arsenal, Thierry Henry mengungkapkan tentang rahasia dibalik meningkatnya performa mencetak gol Mesut Ozil.

Playmaker timnas Jerman telah mencetak enam gol untuk kubu Meriam London pada musim ini, dan hattrick pertama dalam karir sepakbolanya saat mengalahkan Ludogorets dalam ajang Liga Champions 2016/17.

Seperti yang dilansir Goal, Henry percaya bahwa dengan ditempatkannya Alexis Sanchez sebagai penyerang tunggal memberikan keuntungan tersendiri buat Ozil. Mesut menjadi lebih leluasa dalam menjelajah area kotak penalti lawan dalam memberikan assist atau mencetak gol.

"Ini hal sulit untuk membandingkan setiap pemain", seperti yang dikatakan Legenda Perancis itu dalam acara Puma di Kolkata, saat dirinya ditanya tentang kesamaan antara posisi Sanchez saat ini dengan dirinya saat baru pertama kali bergabung dengan Arsenal ditahun 1999.

"Saya tidak suka membandingkan para pemain. Setiap pemain punya gayanya sendiri. Permainan sepakbola (modern) saat ini sudah banyak berubah."

Henry saat mengawali karirnya di Arsenal berposisi sebagai penyerang kiri, berjalan seiring waktu Arsene Wenger mulai menempatkan Henry sebagai ujung tombak 'penyerang tunggal' dan membuatnya menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang sejarah di Arsenal.

Goal
Arsenal Arsene Wenger Thierry Henry Mesut Ozil Alexis Sanchez Liga Premier Inggris
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Inter Milan naik ke puncak klasemen Serie A 2025/2026 setelah menang 1-0 atas AS Roma berkat gol cepat Ange-Yoan Bonny. Di Premier League, Arsenal menjaga tren positif dengan kemenangan 1-0 atas Fulham lewat gol Leandro Trossard.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Fulham vs Arsenal, Sabtu 18 Oktober 2025
Jadwal live streaming serta siaran langsung laga Premier League antara Fulham vs Arsenal di Craven Cottage.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Fulham vs Arsenal, Sabtu 18 Oktober 2025
Inggris
Badai Cedera Pemain Seharusnya Tak Jadi Masalah untuk Arsenal
Skuad Arsenal dilanda badai cedera pemain jelang laga Premier League melawan Fulham di Craven Cottage.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Badai Cedera Pemain Seharusnya Tak Jadi Masalah untuk Arsenal
Ragam
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Arsenal akan berkunjung ke markas Fulham, Stadion Craven Cottage, pada lanjutan Premier League, Sabtu (18/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
5 Kemenangan Paling Mengesankan Arsenal di Markas Fulham
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Laga panas dua tim asal London akan berlangsung saat Fulham menjamu Arsenal pada lanjutan Premier League 2025-2026 di Stadion Craven Cottage.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Piala Dunia
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Gelandang Arsenal, Declan Rice, menilai mental pemain-pemain Inggris harus kuat dan yakin untuk memenangi Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Ragam
5 Murid Sang Profesor Arsene Wenger yang Jadi Pelatih
Murid-murid sang profesor Arsene Wenger yang menapaki karier sebagai pelatih.
Yusuf Abdillah - Rabu, 15 Oktober 2025
5 Murid Sang Profesor Arsene Wenger yang Jadi Pelatih
Inggris
Cara Melatih Mikel Arteta Menginspirasi Mantan Gelandang Arsenal, Jack Wilshere
Mikel Arteta menjadi salah satu aspirasi mantan gelandang Arsenal, Jack Wilshere, untuk menjadi pelatih.
Arief Hadi - Senin, 13 Oktober 2025
Cara Melatih Mikel Arteta Menginspirasi Mantan Gelandang Arsenal, Jack Wilshere
Inggris
Tidak Ada Tanda Perpanjangan Kontrak, Arsenal Akan Lepas Gabriel Jesus dengan Banderol Rp996 Miliar
Meski kontrak Gabriel Jesus di Arsenal baru berakhir pada Juni 2027, masa depan penyerang Brasil itu masih menjadi tanda tanya besar.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Tidak Ada Tanda Perpanjangan Kontrak, Arsenal Akan Lepas Gabriel Jesus dengan Banderol Rp996 Miliar
Inggris
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Mantan pemain Arsenal Sol Campbell menyatakan bahwa Arne Slot beruntung mewarisi skuad Liverpool yang sudah matang di tangan Jurgen Klopp.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 11 Oktober 2025
Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'
Bagikan