Liga 2: Hasil Lengkap Pekan Kesembilan Wilayah Timur, PSIM Tempel Ketat Persik

Terbaru PSIM Jogja menang 2-1 atas Sulut United.
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 03 Agustus 2019
Liga 2: Hasil Lengkap Pekan Kesembilan Wilayah Timur, PSIM Tempel Ketat Persik
Partai Sulut United Vs PSIM Jogja. (Twitter PSIM)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSIM Jogja mempertahankan tren positif dalam lanjutan pertandingan Liga 2 2019. Menjalani laga tandang kontra Sulut United di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar Bali pada Sabtu (3/8) sore, mereka sukses meraup poin penuh.

Pertandingan sendiri berakhir dengan skor 1-2 untuk tim tamu. PSIM mampu unggul 2-0 terlebih dahulu lewat gol yang dicetak oleh Cristian Gonzales pada menit ke-50 dan digandakan oleh Raphael Maitimo dimenit ke-85.

Sulut United gagal memanfaatkan keunggulan pemain setelahMaitimo mendapat kartu mereh. Tuan tumah hanya mampu membalas satu gol lewat aksi Fajar Romansyah menit ke-79.

Tambahan 3 poin ini membuat mereka menempel ketat pemuncak klasemen sementara, Persik Kediri degan hanya berselisih 1 poin. Tim berjuluk Laskar Mataram tersebut mengoleksi 15 poin dari delapan laga yang telah mereka lalui.

Baca Juga:

Hasil Lengkap Pekan Kesembilan Wilayah Barat, Persiraja Ditempet Ketat Sriwijaya FC dan PSMS

Striker Sriwijaya FC Pilih Memaafkan Aksi Kungfu Berbahaya Kiper PSMS Medan

Sedangkan bagi Sulut United, kegagalan mengamankan poin penuh di kandang membuat mereka tetahan di posisi kelima Wilayah Timur dengan nilai 11.

Sementara itu Persik Kediri masih kokoh di puncak klasemen setelah menahan imbang tuan rumah Madura FC dengan skor 1-1. Bermain di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jumat (2/8) tim berjuluk Macan Putih itu mampu mengungguli tuan rumah sejak menit keempat lewat pemain seniornya, Faris Aditama.

Selang 13 menit kemudian tuan rumah baru bisa menyamakan kedudukan, tepatnya pada menit ke-17 lewat Joko Prayitno. Hasil ini membuat posisi Madura FC terpaku diperingkat 9 klasemen dengan koleksi 8 poin.

Hasil positif juga mampu diraih oleh Persis Solo saat menjamu Persewar Waropen di Stadion Wilis Madiun, Sabtu (3/8) sore. Laskar Samber Nyawa mampu mengamankan poin penuh setelah memenangkan laga dengan skor tipis 1-0. Tambahan 3 poin mendongkrak posisi mereka diklasemen degan menempati urutan ke 3 dibawah PSIM dengan koleksi 13 poin.

Hasil Lengkap Laga Pekan Kesembilan Liga 2 Wilayah Timur:

Jumat, 2 Agustus 2019

Madura FC vs Persik Kediri 1-1

Sabtu, 3 Agustus 2019

Sulut United vs PSIM Jogja 1-2

Persis Solo vs Persewar Waropen 1-0

PSBS Biak vs Mitra Kukar 0-0

(liga-indonesia.id)

Liga 2 PSIM Jogja Persik kediri
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Tepis Rumor ke Persija, Ezra Walian Teken Kontrak Baru dan Bertahan di Persik
Ezra Walian menandatangani kontrak baru berdurasi tiga tahun di Persik Kediri. Ezra dipastikan tidak akan bergabung dengan Persija.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Tepis Rumor ke Persija, Ezra Walian Teken Kontrak Baru dan Bertahan di Persik
Liga Indonesia
Datangkan Eks Arsenal hingga Bintang Liga India, Persik Jadi Kuda Hitam di Putaran Kedua
Persik Kediri berbenah menghadapi putaran kedua dengan merekrut sejumlah pemain baru, termasuk eks Arsenal dan Barcelona.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Datangkan Eks Arsenal hingga Bintang Liga India, Persik Jadi Kuda Hitam di Putaran Kedua
Liga Indonesia
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Persib Bandung ditahan imbang Persik Kediri 1-1 di Stadion Brawijaya, Senin (5/1).
Tengku Sufiyanto - Selasa, 06 Januari 2026
Persib Ditahan Imbang Persik, Bojan Hodak Tak Puas dengan Kinerja Wasit
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Sengit, Persib Bandung Gagal Kalahkan Persik Kediri di Brawijaya
Persib Bandung hanya bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Persik Kediri di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Sengit, Persib Bandung Gagal Kalahkan Persik Kediri di Brawijaya
Jadwal
Link Streaming Persik Kediri vs Persib Bandung Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Laga pekan ke-16 Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Link Streaming Persik Kediri vs Persib Bandung Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persik Kediri vs Persib Bandung di Super League 2025/2026, Senin 5 Januari 2026
Laga pekan ke-16 Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persik Kediri vs Persib Bandung di Super League 2025/2026, Senin 5 Januari 2026
Liga Indonesia
Persib Bandung Simpan Federico Barba dan Eliano Reijnders Hadapi Persik Kediri
Persib Bandung simpan Federico Barba dan Eliano Reijnders saat menghadapi Persik Kediri di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1).
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Persib Bandung Simpan Federico Barba dan Eliano Reijnders Hadapi Persik Kediri
Liga Indonesia
Nonton Persija vs Persijap di SUGBK, Pemilik Persik Bantah Komunikasi soal Ezra Walian
Ezra Walian dikabarkan sedang diburu oleh Persija Jakarta. Namun, pemilik Persik Kediri, Arthur Irawan, menyatakan Ezra masih punya kontrak.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Nonton Persija vs Persijap di SUGBK, Pemilik Persik Bantah Komunikasi soal Ezra Walian
Timnas
Bos Persik Berharap John Herdman Hadirkan Prestasi untuk Timnas Indonesia
PSSI resmi menunjuk John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia. Pemilik Persik Kediri, Arthur Irawan, menyampaikan harapannya terhadap John Herdman.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Bos Persik Berharap John Herdman Hadirkan Prestasi untuk Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Ezra Walian musim ini memegang peran sentral di Persik. Tak hanya jadi kapten, Ezra juga produktif dalam mencetak gol dan assist.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Dirumorkan ke Persija Jakarta, Ezra Walian Pilih Fokus Bantu Persik Kediri
Bagikan