Liga 2 Esports Nasional 2024

Liga 2 Esports Nasional 2024: Dewa United Academy Duduk di Puncak Klasemen

Dewa United mengambil takhta Bigetron Academy.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Rabu, 04 September 2024
Liga 2 Esports Nasional 2024: Dewa United Academy Duduk di Puncak Klasemen
Dewa United Academy. (Instagram Liga 2 Esports Nasional)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liga 2 Esports Nasional 2024 telah memasuki hari kelima. Total, ada 9 pertandingan yang digelar pada Selasa (3/9) kemarin. Pertandingan berjalan sengit.

Pertandingan pertama di hari kelima dibuka dengan kemenangan Rakuzan Esports dari Kota Amuntai. Mereka mengalahkan Bluerim Esports dari Tanjung Pinang dengan skor 2-0.

Kemudian, Legion Argha dari Sukabumi berhasil menumbangkan Big Hunter dari Palangkaraya, juga dengan skor 2-0. Beberapa pertandingan lain, seperti antara Bfaundation Esports dan Tarian Sakti Diton, serta Dewa United Academy melawan Super Ninety, berakhir imbang 1-1.

Kings Beyond dari Jakarta Timur juga harus puas berbagi poin dengan Vesakha Esports dari Tangerang setelah pertandingan mereka berakhir imbang 1-1.

Baca Juga:

Liga 2 Esports Nasional 2024: Bigetron Academy Kokoh di Puncak Klasemen

Liga 2 Esports Nasional 2024 Dimulai, 4 Tim Raih Hasil Sempurna di Hari Pertama

Dengan hasil ini, Dewa United Academy berhasil duduk di puncak klasemen sementara. Dewa United mengambil takhta Bigetron Academy. Dewa United mempunyai 10 poin, sama dengan perolehan Bigetron Academy, Super Ninety, dan Mad Kings memiliki poin yang sama. Posisi mereka hanya dibedakan oleh selisih poin kill.

Liga 2 Esports Nasional 2024 akan terus berlanjut hingga ditemukan dua tim teratas yang berhak promosi ke Liga 1 Esports Nasional, yang akan digelar secara offline di Mall Taman Anggrek, Jakarta Barat, pada tanggal 5-27 Oktober 2024.

Liga Esports Nasional adalah liga terbuka yang diselenggarakan sebagai bentuk komitmen dan keseriusan PB ESI serta Garudaku untuk mencapai prestasi tertinggi di skena esports Tanah Air. Sekaligus bentuk dari konsistensi PB ESI terkait sistem pembinaan prestasi berkelanjutan. Sistem Liga Esports Nasional akan terdiri dari beberapa tingkatan, dimulai dari Liga 3, Liga 2, dan Liga 1 Esports Nasional.

PB ESI dan Garudaku juga akan mengatur semua bentuk kompetisi, serta format, lini masa dan peserta liga. Sistem Liga Esports Nasional mempunyai format hirarki dengan promosi dan degradasi. Tim yang sukses di liga dapat naik lebih tinggi dalam piramida, sementara yang berada di posisi terbawah dapat degradasi lebih rendah lagi.

Liga 2 Esports Nasional Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.558

Berita Terkait

Liga Champions
Union SG vs Inter Milan: Marcus Thuram Absen, Cristian Chivu Ogah Bocorkan Penggantinya
Inter Milan tanpa Marcus Thuram saat lawan Union SG di Liga Champions. Cristian Chivu bungkam soal siapa pengganti sang bomber utama!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Union SG vs Inter Milan: Marcus Thuram Absen, Cristian Chivu Ogah Bocorkan Penggantinya
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Nonton Arsenal vs Atletico Madrid di Liga Champions dini hari ini! Cek jadwal, jam tayang, dan link streaming resmi Vidio di sini!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Italia
Posisi Igor Tudor di Juventus Terancam, Ini 4 Kandidat Potensial Penggantinya
Igor Tudor berada di bawah tekanan yang semakin besar dan dua atau tiga pertandingan ke depan kemungkinan akan menentukan masa depannya sebagai pelatih Juventus.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Posisi Igor Tudor di Juventus Terancam, Ini 4 Kandidat Potensial Penggantinya
Jadwal
Link Live Streaming Union Saint-Gilloise vs Inter Milan, Rabu 22 Oktober 2025
Inter Milan akan menjalani laga tandang melawan Union Saint-Gilloise pada matchday ketiga Liga Champions 2025-2026 di Stadion Lotto Park, Rabu (22/10).
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Link Live Streaming Union Saint-Gilloise vs Inter Milan, Rabu 22 Oktober 2025
Spanyol
Statistik Gemilang Bisa Membawa Nico Paz Kembali ke Real Madrid
Nama Nico Paz mencuat di Serie A musim ini lewat penampilan gemilangnya bersama Como.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Statistik Gemilang Bisa Membawa Nico Paz Kembali ke Real Madrid
Prediksi
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Manchester City: Klub Inggris Sering Menyulitkan El Submarino Amarillo
Analisis lengkap prediksi skor Villarreal vs Manchester City UCL 22 Oktober. Cek statistik 'El Submarino Amarillo' tak pernah menang vs tim Inggris di 8 laga terakhir! Prediksi skor akhir 1-2.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Manchester City: Klub Inggris Sering Menyulitkan El Submarino Amarillo
Prediksi
Prediksi dan Statistik Union SG vs Inter Milan: Lawan yang Asing
Inter Milan bertekad lanjutkan tren kemenangan saat menantang Union Saint-Gilloise di Liga Champions. Mampukah Nerazzurri taklukkan lawan asing ini?
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Union SG vs Inter Milan: Lawan yang Asing
Inggris
Secara Teori, Ada Peluang Jurgen Klopp Kembali Latih Liverpool
urgen Klopp tidak menutup pintu kemungkinan untuk kembali manjadi pelatih Liverpool di masa depan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Secara Teori, Ada Peluang Jurgen Klopp Kembali Latih Liverpool
Inggris
Arne Slot Disarankan Cadangkan Mohamed Salah
Liverpool saat ini sedang dalam periode buruk setelah menelan empat kekalahan beruntun di semua ajang.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Arne Slot Disarankan Cadangkan Mohamed Salah
Timnas
Alex Pastoor Buka-bukaan Usai Didepak PSSI, Sebut Target Timnas Indonesia Lolos Piala 2026 Tidak Realistis
Alex Pastoor berbicara terbuka kepada media Belanda soal Timnas Indonesia pasca didepak PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Alex Pastoor Buka-bukaan Usai Didepak PSSI, Sebut Target Timnas Indonesia Lolos Piala 2026 Tidak Realistis
Bagikan