Dortmund Tumbang, Lewandowski Mulai Pesimis
Dortmund Tumbang, Lewandowski Mulai Pesimis
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Dortmund - Kekalahan pahit dari Bayer Leverkusen serta bertambahnya daftar pemain cedera Borussia Dortmund, menimbulkan kekhawatiran besar bagi penyerang Die Borussen, Robert Lewandowski.
Skuat besutan Juergen Klopp bukan hanya mengalami kekalahan, dua pemain andalan lini tengah mereka, Nuri Sahin dan Sven Bender, masuk ke dalam daftar pemain cedera. keduanya harus absen menghadapi Olympique de Marseille pada laga lanjutan Grup liga Champions.
"Kami semua kecewa, ini adalah situasi yang sangat sulit bagi kami semua. Bukan hanya karena kekalahan, tetapi juga karena cedera pemain," ungkap Lewandowski yang dilansir Bundesliga.
"Kami masih memiliki pertandingan penting menghadapi Marseille di liga Champions. Kami harus bangkit setelah kekalahan dari Leverkusen dan fokus untuk menghadapi Marseille nanti," tambahnya.
"Tahun ini, Kamu belum memiliki banyak keberuntungan, banyak pemain penting yang cedera. Kami harus berkonsentrasi untuk pertandingan selanjutnya. Masih ada beberapa hari, jadi mudah-mudahnan saya punya cukup waktu untuk beristirahat dan memulihkan kondisi," papar penyerang asal Polandia itu.
Posts
11.190
Berita Terkait
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Belanda Imbang di Warsawa, Jerman Selangkah Lagi Lolos
Hasil pertandingan Belanda dan Jerman pada lanjutan laga grup Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa.
Arief Hadi - Sabtu, 15 November 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Angola vs Argentina, Live Sebentar Lagi
Duel Angola vs Argentina tersaji malam ini! Cek link streaming legal, jam tayang, dan update skuad terbaru termasuk Lionel Messi.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Timnas
Saatnya Netizen Indonesia Bersatu, Link Vote Rizky Ridho di Puskas Award
Rizky Ridho masuk nominasi Puskas Award 2025 dan bersaing dengan bintang top dunia! Ayo bantu wakil Indonesia menang dengan klik link voting resmi FIFA. Cara vote mudah, jangan lewatkan sebelum 4 Desember 2025!
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Inggris
Terus Dikritik, Liverpool Kian Memperumit Situasi Florian Wirtz
Florian Wirtz kian dikritik dan disorot karena tak jua berkontribusi dari 11 laga Premier League.
Arief Hadi - Selasa, 11 November 2025
Spanyol
Sebulan Absen karena Cedera, Robert Lewandowski bak Terlahir Kembali dengan Hat-trick Gol di Pekan 12 LaLiga
Berkat hat-trick gol Robert Lewandowski, FC Barcelona menang telak 4-2 atas Celta Vigo di pekan 12 LaLiga.
Arief Hadi - Senin, 10 November 2025
Indonesia
Hattrick Juara, SCTV Kampiun Mandiri Media Cup 2025
SCTV berhak menyimpan trofi Mandiri Media Cup secara permanen.
Rizqi Ariandi - Jumat, 31 Oktober 2025
Jerman
Bertahan sejak 1992-1993, Rekor AC Milan Akhirnya Dipecahkan Bayern Munchen
Bayern Munchen selalu mencatat kemenangan dalam 14 laga yang dijalani musim ini.
Yusuf Abdillah - Kamis, 30 Oktober 2025
Berita
Mandiri Media Cup 2025 Resmi Dibuka, Hadirkan Banyak Kegiatan Seru
Mandiri Media Cup 2025 resmi dibuka di CIBIS Park, Jakarta. Sebanyak 16 tim media nasional siap bersaing dalam ajang mini soccer bergengsi bertema “Rise Beyond Limit”.
Johan Kristiandi - Selasa, 28 Oktober 2025
Indonesia
Didukung Rizky Ridho, Soccer Premier League Season 3 Resmi Digelar
Soccer Premier League season 3 digelar di Pendekar Goozone Mini Soccer, Cibis Park, Jakarta Selatan.
Rizqi Ariandi - Minggu, 26 Oktober 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Pisa: Manfaatkan Rival yang Saling Adu Jotos
AC Milan siap lanjutkan tren positif saat menjamu Pisa di San Siro. Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim terkini di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 24 Oktober 2025