Legenda: Vidal Akan Bersinar di Real Madrid

BolaSkorBolaSkor - Senin, 09 Juni 2014
Legenda: Vidal Akan Bersinar di Real Madrid
Legenda: Vidal Akan Bersinar di Real Madrid
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid – Mantan pemain Real Madrid dan tim nasional Chili, Ivan Zamorano, menjamin Real Madrid tidak akan salah jika merekrut Arturo Vidal. Spekulasi terus berkembang terkait masa depan Vidal bersama juara bertahan Liga Italia, Juventus. Real Madrid jadi tim terdepan yang ngebet mendapatkan tanda tangan mantan pemain Bayer Leverkusen itu. Bahkan presiden El Real secara terang-terangan sampai harus meminta rekomendasi kepada Zamorano, yang notabene berasal dari negara sama seperti Vidal. “Enam bulan lalu Florentino Perez bertanya kepada saya tentang Vidal. Saya mengatakan kepadanya untuk mengontrak (Vidal) dengan mata tertutup,” ungkap Vidal dinukil Football Espana. “Dia pemain yang luar biasa dan akan sangat bagus di Madrid. Vidal bisa bermain dimanapun di dunia. Dia berhasil di sepak bola yang paling menuntut, Italia, dan akan sempurna berada di sini.” Tutup Zamorano. Tiga musim membela Tim Kuda Zebra, gelandang energik itu sukses mengembalikan kejayaan Tim Raksasa Turin. Dalam periode tersebut, pemain 27 tahun itu turut menyumbangkan tiga gelar Liga Italia dan dua Piala Super Itala.
Ivan Zamorano Artuoro Vidal Real Madrid Florentino Perez
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana
Real Madrid kembali ke puncak klasemen LaLiga 2025/2026 usai menaklukkan Getafe. Barcelona cuma sehari di singgasana sebelum disalip El Real lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Sama-sama Menang, Real Madrid dan AC Milan Naik ke Puncak Klasemen
Real Madrid dan AC Milan sama-sama memenangi laga liga mereka dan naik ke puncak klasemen sementara LaLiga dan Serie A.
Arief Hadi - Senin, 20 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Sama-sama Menang, Real Madrid dan AC Milan Naik ke Puncak Klasemen
Spanyol
Terinspirasi Carlo Ancelotti di Brasil, Xabi Alonso Buka Peluang Ubah Posisi Vinicius Junior
Jelang laga melawan Getafe, pelatih Real Madrid Xabi Alonso mengungkapkan akan membuka peluang mengubah posisi Vinicius Junior.
Yusuf Abdillah - Minggu, 19 Oktober 2025
Terinspirasi Carlo Ancelotti di Brasil, Xabi Alonso Buka Peluang Ubah Posisi Vinicius Junior
Jadwal
Link Streaming Getafe vs Real Madrid, Senin 20 Oktober 2025
Real Madrid akan melakoni laga tandang ke markas Getafe pada pertandingan lanjutan LaLiga 2025-2026, di Coliseum, Senin (20/10) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 19 Oktober 2025
Link Streaming Getafe vs Real Madrid, Senin 20 Oktober 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Getafe vs Real Madrid: Rebut Singgasana dari Tangan Barcelona
Real Madrid siap merebut kembali puncak klasemen LaLiga saat menantang Getafe dini hari nanti. Akankah Xabi Alonso menyalip Barcelona?
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Getafe vs Real Madrid: Rebut Singgasana dari Tangan Barcelona
Spanyol
Siapkan Terobosan, Florentino Perez Berniat Jual Saham Real Madrid
Presiden Real Madrid, Florentino Perez, disebut tengah menyiapkan terobosan besar terkait struktur kepemilikan klub. Namun, belum ada konfirmasi resmi dari pihak Madrid.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Siapkan Terobosan, Florentino Perez Berniat Jual Saham Real Madrid
Inggris
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Nama Adam Wharton belakangan mencuat setelah banyak klub besar yang menginginkan jasanya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Laris Manis, Manchester United Harus Bertarung untuk Mendapatkan Adam Wharton
Spanyol
Daftar 25 Nomine Golden Boy 2025: Real Madrid Kirim Tiga Pemain, Manchester United Selipkan Satu
Tuttosport merilis 25 nomine Golden Boy 2025. Real Madrid mendominasi dengan tiga pemain, sementara Manchester United diwakili Leny Yoro. Berikut daftar lengkap kandidat Golden Boy 2025.
Johan Kristiandi - Kamis, 16 Oktober 2025
Daftar 25 Nomine Golden Boy 2025: Real Madrid Kirim Tiga Pemain, Manchester United Selipkan Satu
Spanyol
Cerita Mengejutkan soal Ronaldo, Punya Berat Tubuh 94 Kg dan Pesta Setiap Malam
Mantan pelatih Ronaldo bicara soal kebiasaannya berpesta setiap malam dan memiliki berat tubuh 94 Kilogram (Kg).
Arief Hadi - Senin, 13 Oktober 2025
Cerita Mengejutkan soal Ronaldo, Punya Berat Tubuh 94 Kg dan Pesta Setiap Malam
Spanyol
Kondisi Cedera Kylian Mbappe dan Franco Mastantuono Jelang Laga Krusial Lawan Barcelona
Kylian Mbappe dan Franco Mastantuono dikabarkan pulih dari cedera jelang El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona akhir bulan ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 12 Oktober 2025
Kondisi Cedera Kylian Mbappe dan Franco Mastantuono Jelang Laga Krusial Lawan Barcelona
Bagikan