Legenda Real Madrid Pusing dengan Beda Pendapat antara RFEF, AFE, dan LaLiga

Pandemi virus corona memicu perdebatan di antara AFE, RFEF, dan LaLiga
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 09 April 2020
Legenda Real Madrid Pusing dengan Beda Pendapat antara RFEF, AFE, dan LaLiga
Fernando Hierro (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Legenda Real Madrid Fernando Hierro dibuat kesal melihat perbedaan pendapat antara Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF), Asosiasi Pesepak Bola Spanyol (AFE), dan LaLiga, mengenai beberapa aspek tertentu.

Ketiga badan tersebut menemui perbedaan pendapat soal pemotongan gaji pemain, kapan waktu liga bergulir kembali di tengah pandemi virus corona. Melihat 'perang' ketiga kubu itu membuat Hierro geram.

"Itu tidak normal (perdebatan tanpa henti AFE, RFEF, dan LaLiga)," cetus Fernando Hierro kepada Marca.

"Tapi itu bisa diperbaiki dengan mengirim mereka semua ke hotel untuk akhir pekan dan tidak membiarkan siapa pun pergi sampai mereka semua mencapai kesepakatan selama sepuluh tahun ke depan. Semua orang harus bertanggung jawab," tegas dia.

Baca Juga:

LaLiga Mulai Bersiap Lanjutkan Kompetisi Musim 2019-2020

Presiden LaLiga: Kerugian Klub-klub Spanyol karena Pandemi Virus Corona Mencapai 1 Miliar Euro

LaLiga Bisa Telan Kerugian Lebih dari Rp17 Triliun jika Kompetisi Dibatalkan

Fernando Hierro

Keadaan finansial sepak bola di Spanyol juga menjadi perhatian khusus liga dan federasi. Pasalnya dalam situasi terkini klub-klub tak memiliki pemasukan dari penjualan tiket laga, merchandise, dan hak siar televisi karena liga ditunda tanpa waktu yang pasti.

"Sepak bola Spanyol tidak bisa terlibat dalam perang profil tinggi," tambah Hierro.

"Citra yang harus kami tunjukkan kepada dunia adalah solidaritas, keseriusan, dan kerja sama. Akan ada sebelum dan sesudah dalam hidup dan di sepak bola."

"Saya tidak tahu apakah akan ada transfer 80 atau 100 juta euro dalam beberapa tahun ke depan seperti yang terjadi belakangan ini," pungkas mantan bek Real Madrid medio 1989-2003 itu.

Sebelumnya sudah ada kesepakatan antara AFE dan RFEF untuk memainkan satu laga per 72 jam atau tiga hari sekali jika liga bergulir kembali. Akan tapi kesepakatan baru tercapai di kedua belah pihak tanpa jawaban dari LaLiga.

Breaking News Fernando Hierro Rfef LaLiga
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Shayne Pattynama berpeluang besar dimainkan Persija ketika menghadapi Persita. Laga itu akan menjadi debut Shayne Pattynama di Persija dan Super League.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Mauricio Souza Pastikan Shayne Pattynama Siap Main di Laga Persita vs Persija
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Persija menghadapi Persita Tangerang, pada pekan ke-19 Super League 2025/2026 di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Jelang Lawan Persita, Pemain Anyar Persija Diminta Cepat Beradaptasi
Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Indonesia
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Layvin Kurzawa akhirnya menjalani latihan perdananya bersama tim anyarnya Persib Bandung. Sesi latihan digelar di lapangan pendamping Stadion GBLA, Rabu (28/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil akhir
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Irak pada Sabtu (31/1) mendatang untuk menentukan juara Grup A.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Liga Indonesia
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Layvin Kurzawa belum bisa bergabung karena belum mendapatkan Kartu Izin Tinggal Terbatas (KITAS).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 30 Januari 2026
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Liga Indonesia
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Sejatinya kedua belah pihak berharap tim tamu bisa datang ke Indomilk Arena dengan menggunakan bus dan bukan rantis.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Bagikan