Legenda MU : Mourinho Lebih Baik Dari Van Gaal

Jose Mourinho menjadi manajer baru Manchester United mulai musim 2016/17. Tapi, dampak kedatangannya sudah sangat signifikan.
satriasatria - Rabu, 07 September 2016
Legenda MU : Mourinho Lebih Baik Dari Van Gaal
©zimbio.com
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Legenda MU : Mourinho Lebih Baik Dari Van Gaal- Jose Mourinho menjadi manajer baru Manchester United mulai musim 2016/17. Tapi, dampak kedatangannya sudah sangat signifikan.

Setan Merah mendatangkan beberapa pemain berkelas, memecahkan rekor transfer, dan menyapu bersih tiga laga perdana Premier League 2016/17 dengan kemenangan.

Hal ini jelas berbeda kala tim masih dilatih Louis van Gaal. Legenda tim, Lee Sharpe, mengungkapkan hal yang buat Mourinho jauh lebih baik dari Van Gaal.

"Bersama Van Gaal, Man United acap kesulitan dalam mengejar kemenangan, meski terlihat mendominasi. Rasa lapar itu tak muncul," ujarnya kepada Express.

"Bersama Mourinho, Man United kuat di semua area dengan para pemain berkualitas. Semua pemain menaikkan standar mereka sesuai yang diinginkan Mourinho," tambah dia.



Tak hanya itu, Sharpe juga menganggap Man United saat ini mirip dengan era Sir Alex Ferguson yang bisa memenangi laga lewat gol-gol di menit krusial.

"Manchester United saat ini akan terus berjuang meraih tiga angka hingga akhir. Bahkan gol-gol di 'Fergie Time' pun kembali muncul seperti saat menghadapi Hull City," pungkas dia.

Perkembangan instan ini jelas positif dan Man United pun menjadi salah satu tim yang diprediksi bisa meraih gelar juara.

Sumber : express.co.uk
Jose Mourinho Van Gaal Manchester United
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Inggris
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Pelatih interim Manchester United, Darren Fletcher, ingin Red Devils berusaha segenap kekuatan untuk memenangi Piala FA.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Inggris
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Legenda Manchester United, Peter Schmeichel, tidak habis pikir dengan timing pemecatan Ruben Amorim dan menyalahkan Jason Wilcox, Direktur Sepak Bola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Di bawah Darren Fletcher, Manchester United kembali bermain dengan empat pemain belakang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Bagikan